ANALISIS KAPASITAS KAPASITOR BANK DI GEDUNG A UNIVERSITAS PAMULANG

Authors

  • Muhamad Parid Universitas Pamulang
  • Seflahir Dinata Universitas Pamulang
  • Oky Supriadi Universitas Pamulang
  • Kadarusmanto Kadarusmanto Universitas Pamulang
  • Sugeng Sugeng Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/yepei.v1i1.28843

Abstract

Kapasitor bank adalah sebuah alat dalam sistem distribusi tenaga
listrik yang berfungsi untuk memperbaiki kualitas tegangan pada
sisi beban, untuk memperbaiki faktor daya dan mengurangi rugirugi
daya. Penggunaan kapasitor bank sangatlah penting terutama
pada penyediaan daya reaktif yang dibutuhkan oleh beberapa jenis
beban. Faktor daya kurang dari 0,85 dapat menyebabkan denda
dari PLN sehingga sangat penting untuk memastikan faktor daya
pada sistem kelistrikan minimal memenuhi standar terssebut.
Kapasitas kapasitor bank harus disesuaikan dengan beban yang
terpasang. Di Gedung A Univesitas Pamulang telah diukur beban
yang terpasang sebesar 291 kW dengan perhitungan kapasitas
kapasitor bank yang dibutuhkan dihasilkan kapasitas sebesar
267,72 kVAR. Metode yang digunakan ialah dengan mengukur
beban puncak lalu mengalikannya dengan faktor pengali yang
terdapat pada tabel cos φ. Dengan kapasitas kapasitor bank yang
terpasang sebesar 320 kVAR maka sudah cukup untuk memenuhi
kebutuhan daya reaktif berdasarkan beban yang terukur
Kata kunci : Daya Reaktif, Kapasitor Bank, Faktor Daya

References

Prasad, P.V., S. Sivanagaraju and N. Sreenivasulu. “A Fuzzy-Genetic Algorithm For Optimal Capacitor Placement In Radial Distribution Systemsâ€. ARPN Journal of Engineering and Applied Sciences, Vol. 2 No. 3, 2007.

PT. PLN, Buku Pedoman Pemeliharaan Kapasitor, Jakarta: PT. PLN, 2014.

D. Kusumandaru, Daya Listrik (Daya Aktif, Daya Reaktif, dan Daya Semu), 2016.

Perera-Lluna, A., Manivannan, K., Xu, P., Gutierrez-Osuna, R., Benner, C., & Russell, B. D.(2014). Automatic capacitor bank identification in power distribution systems. Electric Power Systems Research, 111, 96-102.

Amin, Nurhani. “Perbandingan Metode Gauss-Siedel dan Metode Newton-Raphson Dalam Solusi Aliran Dayaâ€. Vol. 9 No. 3, 2011.

Erviana, Mira. Yuningtyastuti. Susatyo Handoko. “Optimasi Penempatan dan Kapasitas Kapasitor Bank pada Sistem Distribusi untuk Mereduksi Rugi Daya Menggunakan Particle Swarm Optimizationâ€. 2012.

Utama, Ngakan Putu Satriya. 2008. “Memperbaiki Profil Tegangan Di Sistem Distribusi Primer dengan Kapasitor Shuntâ€. Bali: Universitas Udayana.

Downloads

Published

2023-05-20