Analisis Online Costumer Review dan Persepsi Harga Pengaruhnya terhadap Keputusan Pembelian Pakaian Erigo di Shopee pada Mahasiswa/I Jurusan Manajemen Unimed
DOI:
https://doi.org/10.32493/jaras.v4i1.38443Keywords:
Online Customer Review, Persepsi Harga, Keputusan PembelianAbstract
Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menilai pengaruh Online Customer Review dan Persepsi Harga terhadap keputusan pembelian pakaian brand erigo di platform Shopee.
Metode. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Data dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner, menggunakan teknik purposive sampling kepada sampel sebanyak 100 responden yang merupakan Mahasiswa/i Jurusan Manajemen Universitas Negeri Medan stambuk 2020-2022. Data yang terkumpul dianalisis melalui penerapan regresi linier berganda dan pengujian hipotesis.
Hasil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Online Customer Review dan persepsi harga baik secara parsial maupun secara bersama-sama, memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Hal ini dibuktikan dari hasl uji simultan (uji F) dan hasil uji parsial (uji t) juga menunjukkan nilai signifikan dari dua variabel yang mendukung hipotesa.
Implikasi. Implikasi penelitian ini adalah pentingnya ulasan pelanggan dan persepsi harga dalam memengaruhi pembelian online, khususnya untuk merek pakaian Erigo di Shopee. Ini menunjukkan bahwa bisnis perlu meningkatkan kualitas produk dan reputasi merek, serta menyesuaikan harga sesuai dengan pandangan konsumen. Ini juga memberi wawasan kepada mahasiswa dan praktisi pemasaran tentang perilaku konsumen dalam belanja online.
References
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik (Ed Revisi VI). Jakarta: PT Rineka Cipta.
Darmawan, D., & A. R. Putra. 2022. Pengalaman Pengguna, Keamanan Transaksi, Kemudahan Penggunaan, Kenyamanan, dan Pengaruhnya terhadap Perilaku Pembelian Online Secara Implusif. Relasi: Jurnal Ekonomi, 18(1), 26-45
Khasanah, H., S. Arum, & D. Darmawan. 2010. Pengantar Manajemen Bisnis, Spektrum Nusa Press, Jakarta
Khayru, R.K. 2021. Opinions about Customer Behavior during the Covid-19 Pandemic, Journal of Social Science Studies, 1(1), 31-36.
Kotler, P., & Amstrong, G. (2010). Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi 13 Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Kotler, P., & Armstrong. (2001). Prinsip-prinsip Pemasaran Edisi Kedelapan. Jakarta: Erlangga.
Price, L. L., Arnould, E. J., Tierney, P., Price, L. L., & Arnould, E. J. (1995). Service Extremes : Managing Encounters and Assessing Provider Performance to, 59(2), 83–97.
Putra, A.R., M. M. D. H. Rudiansyah, D. Darmawan, R. Mardikaningsih & E. A. Sinambela. 2022.. Pengaruh Gaya Hidup, Lingkungan Fisik, dan Persepsi Harga terhadap Loyalitas Pelanggan Lottemart. Jurnal Ekonomi dan Manajemen, 2(1), 71-85
Rangkuti, F. 2008. The Power of Brands. Gramedia Jakarta
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (Edisi Kedu). Alfabeta.
Weisstein, F. L., L. Song, P. Andersen&Y. Zhu. 2017. Examining impacts of negative reviews and purchase goals on customer purchase decision. Journal of Retailing and Customer Services, 39, 201–207.
Yusup, F. (2018). Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Kuantitatif. Jurnal Tarbiyah : Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(1), 17–23. https://doi.org/10.18592/tarbiyah.v7i1 .2100
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).