Pengaruh Kepemimpinan, Disiplin Kerja, dan Motivasi terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kelurahan Cilandak Timur Kecamatan Pasar Minggu Kota Jakarta Selatan

Authors

  • Antonius Yokubus Universitas Pamulang
  • Erliana Saragih
  • Firmansyah Khudori
  • Rahma Bellani Oktavindria Iranati
  • Yohana Dewismawati Gea
  • Mukrodi Mukrodi

Abstract

Tujuan penelitian ini diteliti untuk mengenali pengaruh kepemimpinan, disiplin kerja, serta motivasi baik secara parsial serta simultan terhadap kinerja pegawai kantor kelurahan Cilandak Timur kecamatan Pasar Minggu kota Jakarta Selatan. Peningkatan kinerja pegawai akan menciptakan kemajuan bagi Lembaga atau organisasi untuk dapat bertahan. Oleh karena itu harus ada kiat-kiat untuk meningkatkan kinerja pegawai sebagai tantangan manajemen yang paling serius karena keberhasilan untuk mencapai tujuan dan kelangsungan hidup sebuah lembaga tergantung pada kualitas kinerja sumber daya manusia yang ada didalamnya. Penelitian ini jenisnya penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini ialah semua pegawai kantor kelurahan Cilandak Timur kecamatan Pasar Minggu kota Jakarta Selatan yang berjumlah 32 orang serta dengan memakai metode sampling jenuh yaitu semua pegawainya jadi sample. Metode Analisa memakai Metode statistik yaitu menggunakan SPSS tipe 29 dengan uji validitas serta uji reliabilitas untuk kuesioner, uji amsumsi klasik, analisis regresi liniear berganda dengan uji F serta uji T untuk pembuktian hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial kepemimpinan, disiplin kerja, dan motivasi berpangaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Secara simultan kepemimpinan, disiplin kerja, dan motivasi berpangaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai kantor kelurahan Cilandak Timur Kecamatan Pasar Minggu Kota Jakarta Selatan.

Kata kunci: Disiplin Kerja; Kepemimpinan; Kinerja Pegawai; Motivasi Kerja

References

Adhari, I. Z. (2021). Optimalisasi Kinerja Karyawan Menggunakan Pendekatan Knowledge Management & Motivasi Kerja. Jawa timur : CV. Penerbit Qiara Media - Pasuruan.

Attamimi, Y., Lamba, R. A., & Kuddy, A. (2022). Analisis Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Aparatur Pemerintah Desa di Kampung Tobati, Kampung Tohima Soroma, Kampung Nafri, dan Kampung Enggros. Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(2), 2561.

Babo, T. P., Mahfudnurnajamuddin, & Arifin, Z. (2023). engaruh Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Motivasi, dan Teknologi Informasi Terhadap Kinerja Pegawai Di Biro Pengadaan Barang Dan Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Journal of Accounting Finance (JAF, 4(nomor 1), 99–114.

Ghofur, R. A. (2019). Gaya Kepemimpinan dan Kinerja BPR Syari’ah.Yogyakarta: Idea Press Yogyakarta.

Ghozali. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Indahwati, N. A., & Rizqi, M. A. (2022). Pengaruh Kepemimpinan Motivasi Kerja dan Kedisiplinan Terhadap Kinerja Karyawan Perumda Bpr Bank Gresik. … AKMAMI (Akuntansi Manajemen …, 3(1), 17–30.

Mallawi, M. N. (2022). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perikanan Kabupaten Barru. Jurnal of Administrative and sosial Scienceial Science, 1(1), 71–85.

Manalu, F. M., Zamora, R., & Febrianti, N. D. (2022). Kepemimpinan, Fasilitas Kerja, Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Anugrah Jala Chandra Batam. In Jurnal Ilmiah Nasional (Vol. 9, Nomor 2).

Muna, N., & Isnowati, S. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada PT LKM Demak Sejahtera). Jesya, 5(2), 1119–1130.

Singon, D. C., Tewal, B., & Taroreh, R. N. (2022). Pengaruh Motivasi, Disiplin Kerja Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Di Balai Karantina Ikan, Pengendalian Mutu Dan Keamanan Hasil Perikanan Manado. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 10(2), 483–493.

Soden, S., Fernandes, C., Niha, S. S., Perseveranda, M. E., & Sewa, J. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan , Disiplin Pegawai , Lingkungan Kerja dan Motivasi Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai di Kecamatan Raijua Kabupaten Sabu Raijua. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 4(4), 696–705.

Sugiyono.(2016).Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sulistiyaningsih, S., Martini, & Ismanto, F. (2021). Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Anindyaguna , Semarang. Ekonomi dan Bisnis STIE Anindyaguna, 4(2), 381–392.

Syarief, F., Kurniawan, A., Widodo, Z. D., Nugroho, H., Rimayanti, Siregar, E., Isabella, A. A., Fitriani, Kairupan, D. J. I., Siregar, Z. H., Zamrodah, Y., Jahri, M., Suarjana, I. W. G., & Salmia. (2022). Manajemen Sumber Daya Manusia. In Bandung : CV. Widina Media Utama (hal. 326).

Utami, A. P., Lisdiana, N., & Purwanto, H. (2022). Analisis Kepemimpinan, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Finishing Pada Perusahaan Pt. Hanil Indonesia Boyolali. Jurnal ilmu Manajemen dan Akuntansi, 10(1), 93–104.

Wanda Febri Anita, Ahmad Jauhari, & Lina Saptaria. (2022). Pengaruh Fasilitas Kantor, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kelurahan Bawang Kota Kediri. OPTIMAL: Jurnal Ekonomi dan Manajemen,

Afandi, A. (2021). MENTORING PROGRAM: Empowerment and Human Resources Development. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 87-94.

Andreas, D. (2022). EMPLOYEE PERFORMANCE: The Effect Of Motivation And Job Satisfaction. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 28-35.

Anggranei, F. N. (2020). Realitas Kompetensi Guru Pasca Sertifikasi. Scientific Journal of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(4), 331-340.

Gunawan, I. (2022). CUSTOMER LOYALTY: The Effect Customer Satisfaction, Experiential Marketing and Product Quality. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 35-50.

Indra, W. (2021). Detection of Gen C/EBPα Encodes the Meat Quality. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Sain & Teknologi, 1(1), 24-32.

Iswardani, W. (2021). Hydroponic Vegetable Production Planning at Plantation Parung Farm Bogor. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Sain & Teknologi, 1(1), 8-15.

Jayanti, L. (2022). Socialization Of Financial Literacy During The Covid-19 Pandemic In South Tanggerang MSME Gallery. Jurnal PKM Manajemen Bisnis, 2(1), 34-43.

Novitasari, A., & Yulizar, Y. (2023). Company Value Disclosure Based on Fundamental Analysis of Energy Companies in Indonesia. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 3(2), 65-73.

Anggraini, F. N. (2022). PERFORMANCE: Self, Management, and Organizational Social Perspectives. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 1-9.

Nurbaeti, S. (2022). Significance of the Influence of Leadership Model, Morale, and Satisfaction on Performance Consistency. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 10-18.

Nuriadi, N. (2021). The Effectiveness Of Application Of Marketing Strategies In Private Higher Education. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 104-113.

Nurlaila, P. (2022). PERFORMANCE MODEL: Satisfaction, Commitment and Reward Based. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 19-26.

Pambudi, R. F., & Kustini, E. (2023). BUSINESS DIGITALIZATION TRAINING: Optimization of Digital Business Opportunities and Advantages. Jurnal PKM Manajemen Bisnis, 3(1), 14-22.

Rahman, A. (2023). Professional Work Model in Terms of Standard Operating Procedures, Intelligence, Rules and Ethics. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 3(2), 74-85.

Sari, E. N. (2021). Concept Of Small And Medium Entrepreneurs In Customer Oriented Islam. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 123-131.

Anggraeni, F. N. (2020). Survey Motivasi Kerja Driver Ojek Online Grab. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(3), 251-260.

Solahudin, M. (2022). PREDICTING THE INCREASE OF COMPANY VALUE BASED ON PROFIT AND DEBT GOVERNANCE POLICIES: A Case Study on Indonesian Automotive Companies. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 2(3), 123-131.

Wulandari, D. (2022). Customer Satisfaction as a Priority in Excellent Banking Services. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 27-34.

Downloads

Published

2023-06-30