Pengaruh Kemajuan Teknologi dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Aplikasi Mobile Shopee

Authors

  • Satiya Oktapia
  • A. Faisal

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kemajuan teknologi dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling. Survei dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner secara langsung pada pelanggan Aplikasi mobile Shopee di Bekasi. Jumlah sampel 100 pelanggan. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa kemajuan teknologi berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan dan Kualitas pelayanan berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Dengan demikian, dengan adanya kemajuan teknologi dapat di manfaatkan dengan baik oleh penjual agar dapat memberikan kualitas pelayanan yang maksimal serta menunjang kepuasan pelanggan.

Kata kunci: Kemajuan Teknologi; Kualitas Pelayanan; Kepuasan Pelanggan.

References

Beladin, M.I., dan Dwiyanto, B.M. 2013. “Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Citra Merek terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Pengguna Sepeda Motor Merek Yamaha dari Kalangan Mahasiswa Universitas Diponegoro Semarang)â€. Journal of Management, Vol. 2, No. 2, Hal. 1-10.

Dwiningrum, S. I. A. (2012). Ilmu sosial & budaya dasar. Yogyakarta: UNY Press,

Martono,Nanang. (2012).Sosiologi perubahan sosial: perspektif klasik, modern,postmodern, dan postcolonial Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Hasan, A. (2014). Marketing dan Kasus-Kasus Pilihan. CAPS (Center for Academic Publishing Service).

Kotler, P., dan Armstrong, G. 2008, Prinsip-prinsip Pemasaran, Edisi 12, Jilid 1, Alih Bahasa oleh Bob Sabran, M.M., Jakarta: Erlangga. http://ekonomi.kompasiana.com, diakses tanggal 19/07/2014 jam 10:21.

Kotler, P. and Keller, K.L. (2009), Marketing Management, 13th ed., Upper Sanddle River,New Jersey: Pearson Education.

Kotler, Phillip, & Keller, K. L. (2016). Manajemen Pemasaran (Edisi 12). PT. Indeks.

Permana, H., & Djatmiko, T. (2018). Analisis Pengaruh Kualitas Layanan Elektronik (E-Service Quality)Terhadap Kepuasan Pelanggan Shopee di Bandung. Sosiohumanitas, 20(2), 64–78. https://doi.org/10.36555/sosiohumanitas.v20i2.112

Sugianto, J., & Sugiharto, S. 2013. “Analisa Pengaruh Service Quality, Food Quality, dan Price Terhadap Kepuasan Pelanggan Restoran Yung Ho Surabayaâ€. Jurnal Manajemen Pemasaran, Vol. 1 No. 2, Hal.1-10.

Sugiarto, Y.P.H & Telan, A.C.N. 2011. “Analysis of Influence Factor of Technology, Product Quality, and Customer Focus on Customer Satisfaction (Study on Buyer Products of Bandeng Juwana Erlina Semarang)â€. Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE), Vol. 18 No. 1, Hal. 1-11.

Sugiyono, (2017), Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D, Alfa Beta: Bandung.

Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa-Prinsip, Penerapan, dan penelitian. Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET.

https://dailysocial.id/post/survei-ipsos-tokopedia-shopee-ecommerce-favorit [01/07/2019]

Afandi, A. (2021). MENTORING PROGRAM: Empowerment and Human Resources Development. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 87-94.

Andreas, D. (2022). EMPLOYEE PERFORMANCE: The Effect Of Motivation And Job Satisfaction. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 28-35.

Anggranei, F. N. (2020). Realitas Kompetensi Guru Pasca Sertifikasi. Scientific Journal of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(4), 331-340.

Gunawan, I. (2022). CUSTOMER LOYALTY: The Effect Customer Satisfaction, Experiential Marketing and Product Quality. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 35-50.

Indra, W. (2021). Detection of Gen C/EBPα Encodes the Meat Quality. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Sain & Teknologi, 1(1), 24-32.

Iswardani, W. (2021). Hydroponic Vegetable Production Planning at Plantation Parung Farm Bogor. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Sain & Teknologi, 1(1), 8-15.

Jayanti, L. (2022). Socialization Of Financial Literacy During The Covid-19 Pandemic In South Tanggerang MSME Gallery. Jurnal PKM Manajemen Bisnis, 2(1), 34-43.

Novitasari, A., & Yulizar, Y. (2023). Company Value Disclosure Based on Fundamental Analysis of Energy Companies in Indonesia. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 3(2), 65-73.

Anggraini, F. N. (2022). PERFORMANCE: Self, Management, and Organizational Social Perspectives. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 1-9.

Nurbaeti, S. (2022). Significance of the Influence of Leadership Model, Morale, and Satisfaction on Performance Consistency. PRODUKTIF: Jurnal Kepegawaian dan Organisasi, 1(1), 10-18.

Nuriadi, N. (2021). The Effectiveness Of Application Of Marketing Strategies In Private Higher Education. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 104-113.

Nurlaila, P. (2022). PERFORMANCE MODEL: Satisfaction, Commitment and Reward Based. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 19-26.

Pambudi, R. F., & Kustini, E. (2023). BUSINESS DIGITALIZATION TRAINING: Optimization of Digital Business Opportunities and Advantages. Jurnal PKM Manajemen Bisnis, 3(1), 14-22.

Rahman, A. (2023). Professional Work Model in Terms of Standard Operating Procedures, Intelligence, Rules and Ethics. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 3(2), 74-85.

Sari, E. N. (2021). Concept Of Small And Medium Entrepreneurs In Customer Oriented Islam. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 1(3), 123-131.

Anggraeni, F. N. (2020). Survey Motivasi Kerja Driver Ojek Online Grab. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(3), 251-260.

Solahudin, M. (2022). PREDICTING THE INCREASE OF COMPANY VALUE BASED ON PROFIT AND DEBT GOVERNANCE POLICIES: A Case Study on Indonesian Automotive Companies. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Ekonomi & Bisnis, 2(3), 123-131.

Wulandari, D. (2022). Customer Satisfaction as a Priority in Excellent Banking Services. KINERJA: Jurnal Manajemen Organisasi dan Industri, 1(1), 27-34.

Downloads

Published

2023-08-13