Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kuliner Terpopuler di Kalimantan Selatan Dengan Metode Topsis

Authors

DOI:

https://doi.org/10.32493/informatika.v7i2.12923

Keywords:

kuliner khas Kalimantan selatan, Sistem pendukung keputusan, TOPSIS

Abstract

Banyaknya kuliner khas Kalimantan terutama di Banjarmasin membuat masyarkat seringkali kesulitan dalam memilih kuliner mana yang terbaik menurut kubutuhan dan keinginan, dengan menggunakan metode TOPSIS dilakukan perhitungan dengan kriteria yang sudah di tentukan yaitu kriteria harga, rasa, kemudahan akses ke lokasi dan daya tahan makanan dimana setiap kriteria akan diberikan pembobotan. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan TOPSIS didapatkan tempat kuliner Soto Banjar menempati urutan pertama dengan nilai preferensi relatif untuk setiap alternatifnya sebesar 0,669. Ketupat Kandangan dan Lontong Orari menempati urutan kedua, dengan nilai preferensi relatifnya adalah 0,555. Nasi Itik Gambut sebagai urutan ketiga dengan nilai preferensi relatif 0,33.  

References

Ariwibowo, G. A. (2016). Budaya Makan di Luar Rumah di Perkotaan Jawa pada Periode Akhir Kolonial. Kapata Arkeologi, 12(2), 199. https://doi.org/10.24832/kapata.v12i2.322

Doni, R., Amir, F., & Juliawan, D. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Jabatan Menggunakan Metode Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS). Prosiding Seminar Nasional Riset Information Science (SENARIS), 1(1), 69. https://doi.org/10.30645/senaris.v1i0.9

Harsana, M., Baiquni, M., Harmayani, E., & Widyaningsih, Y. A. (2019). Potensi Makanan Tradisional Kue Kolombeng Sebagai Daya Tarik Wisata Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Home Economics Journal, 2(2), 40–47. https://doi.org/10.21831/hej.v2i2.23291

Marbun, M., & Sinaga, B. (2018). Buku Ajar Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Hasil Belajar | 1 STMIK Pelita Nusantara Medan (Issue April). https://iocscience.org/ejournal/index.php/rm/article/viw/121

Muin, A. A., & Amin, M. (2019). Pemilihan Facial Wash Untuk Kulit Wajah Berminyak Dengan Metode Promethee Ii. CESS (Journal of Computer Engineering System and Science), 4(2), 222–229. https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/cess/article/view/13496

Saliman. (2010). 3971-10359-1-PB.pdf. In Mengenal Decision Support System: Vol. X. No. 1.

Setiyaningsih, W. (2015). Konsep Sistem Pendukung Keputusan. In Yayasan Edelweis.

Downloads

Published

2022-08-17