Sistem Rekomendasi Pemilihan Karyawan Terbaik dengan Metode Topsis pada Bussan Auto Finance
DOI:
https://doi.org/10.32493/informatika.v1i1.1462Keywords:
TOPSIS, pemilihan karyawan, sistem rekomendasiAbstract
Salah satu hal penting dalam menajemen Sumber Daya Manusia (SDM) di suatu perusahaan adalah pemilihan karyawan terbaik secara periodik sehingga untuk memacu semangat karyawan dalam meningkatkan kinerjanya. Namun pada kenyataanya perusahaan masih belum optimal dalam pelaksanaan pemilihan karyawan terbaik. Hal ini disebabkan belum tersedianya sistem yang dapat memproses penilaian karyawan dan memberikan rekomendasi dalam pemilihan karyawan terbaik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur penilaian dan pemilihan karyawan terbaik, serta untuk menghasilkan sistem rekomendasi pemilihan karyawan terbaik berdasarkan kebutuhan perusahaan Bussan Auto Finance. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) dengan menggunakan kriteria–kriteria yang sudah digunakan di perusahaan tersebut yaitu mutu kerja, tanggung jawab, inisiatif, kejujuran, penguasaan tugas, keterampilan. Sistem ini dikembangkan dengan bahasa pemrograman PHP dan MySQL. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem informasi yang dibuat, dapat digunakan untuk mengolah data karyawan mulai dari proses penilaian karyawan, proses pemilihan karyawan terbaik, sampai dengan proses pembuatan laporan nilai karyawan.Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Jurnal Informatika Universitas Pamulang have CC-BY-NC or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Jurnal Informatika Universitas Pamulang recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-NC or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Informatika Universitas Pamulang is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0)
YOU ARE FREE TO:
- Share : copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt : remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms