Implementasi Agile Model Pada Perancangan Aplikasi Urunan Dana Berbasis Android di Lembaga Semangat Bantu
DOI:
https://doi.org/10.32493/informatika.v8i1.26260Keywords:
Agile, Scrum, Development, Aplikasi, AndroidAbstract
Pengumpulan dana secara online saat ini bisa dilakukan dengan berbagai cara salah satunya melalui website. Penggalangan dana melalui website Semangat Bantu yang dimulai dari tahun 2020 berjalan dengan baik dari data yang tercata sampai saat ini 97,5% pengunjung merupakan pengguna android dan dengan keadaan website yang saat ini donatur salalu diminta untuk mengisi data diri ketika ingin berdonasi hal ini akan memperlambat alur saat berdonasi yang memungkin kan donatur untuk tidak melanjutkan donasinya. Melihat kemajuan teknologi dengan meningkatnya pengguna android maka dibuatkanlah sebuah aplikasi android. Agile Development dengan metode pengembangan SCRUM merupakan suatu pilihan yang sangat diperlukan saat ini untuk mengembangan suatu aplikasi yang memungkinkan kemudahan fleksibilitas dan pengembangan yang cenderung lebih singkat tanpa mengurangi kualitas fungsi dari aplikasi. Dari hasil aplikasi android yang dibangun menggunakan metode scrum dengan fungsi saat ini yaitu donatur cukup satu kali daftar bisa berdonasi lebih banyak tanpa harus mengisi kembali data diri, dapat mempercepat alur transaksi donasi pada lembaga Semangat Bantu dan dengan pemilihan metode pengembangan yang tepat aplikasi ini sangat mudah dirawat (maintenance) dan ke depannya sangatlah mudah jika dilakukan pengembangan.
References
Andipradana, A., & Hartomo, K. D. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Online Berbasis Web Menggunakan Metode Scrum. Jurnal Algoritma.
Aziz, I. A., Nurwahidin, & Chailis, I. (2019). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Masyarakat Menyalurkan Donasi Melalui Platform Crowdfunding Berbasis Online. Jurnal Syarikah, 94-109.
Febriani, M. (2017). Analisis Yuridik Terhadap Perjanjian Baku Dalam Praktik Crowdfunding Berbasis Donasi Berdasarkan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 Tentang Perlindungan Konsumen. Bandung: http://hdl.handle.net/123456789/4914.
Hanum, W. S., & Saifudin, A. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Panduan Pariwisata di Kabupaten Banyuwangi Mobile Berbasis Android. Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi, 2(2), 59-65. doi:10.32493/jtsi.v2i2.2798
Hutami, N., & Irwansyah. (2019). Pemanfaatan Aplikasi Mobile Kitabisa Dalam Pelaksanaan Crowdfunding di Indonesia. Jurnal Komunikasi.
Ilham, A. A., Azmi, A., Ramadhani, A. R., Falah, D. F., & Saifudin, A. (2021). Pengujian Sistem Informasi Parkir PT KISP Berbasis Desktop dengan Metode Black-Box. Jurnal Informatika Universitas Pamulang, 6(1), 96-101. doi:10.32493/informatika.v6i1.8547
Jos, F. T., Steven, R. S., & Alicia, A. E. (2016). Rancang Bangun Aplikasi Menu Makanan Restoran Berbasis Android. Jurnal Teknik Informatika.
Raharjana, I. K. (2017). Pengembangan Sistem Informasi Menggunakan Metodelogi Agile. Yogyakarta: Deepublish.
Rosadi, D., & Andriawan, F. O. (2016). Aplikasi Sistem Informasi Pencarian Tempat Kos di Kota Bandung Berbasis Android. Jurnal Computech & bisnis, 10(1), 50-58. doi:10.55281/jcb.v10i1.145
Shaleh, I. A., Prayogi, J., Pirdaus, P., Syawal, R., & Saifudin, A. (2021). Pengujian Black Box pada Sistem Informasi Penjualan Buku Berbasis Web dengan Teknik Equivalent Partitions. Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi, 4(1), 38-45. doi:10.32493/jtsi.v4i1.8960
Taufiq, R., Magfiroh, D. A., Yusup, D., & Yulianti, Y. (2020). Analisis dan Desain Sistem Informasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) di SMK Avicena Rajeg. Jurnal Teknologi Sistem Informasi dan Aplikasi, 3(1), 15-21. doi:10.32493/jtsi.v3i1.4308
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Jurnal Informatika Universitas Pamulang have CC-BY-NC or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Jurnal Informatika Universitas Pamulang recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY-NC or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Informatika Universitas Pamulang is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0)
YOU ARE FREE TO:
- Share : copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt : remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
- The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms