Pengaruh Career Development dan Motivasi Kerja terhadap Loyalitas Kerja Karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Medan Bagian Umum
DOI:
https://doi.org/10.32493/drb.v7i1.35019Keywords:
Career Development, Motivasi Kerja, Loyalitas Kerja KaryawanAbstract
Pada beberapa tahun belakangan ini loyalitas kerja karyawan menurun dikarenakan adanya penurunan jumlah karyawan pada perusahaan dan kurang terbukanya informasi mengenai career development. Sehingga loyalitas kerja karyawan belum maksimal dirasakan oleh perusahaan. Bentuk penelitan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Pengambilan sampel dilakukan melalui teknik sampling jenuh dengan 38 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel career development dan motivasi kerja berpengaruh secara signifikan terhadap loyalitas kerja karyawan dan seluruh variabel bebas secara simultan mempengaruhi loyalitas kerja karyawan. Nilai Adjusted R Square diketahui bahwa variabel career development dan motivasi kerja berkontribusi sebesar 37% terhadap variabel loyalitas kerja karyawan sedangkan sisanya sebesar 63% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini.
References
Agustini, Fauzia. 2019. Strategi Manajemen Sumber Daya Manusia. Medan:UISUPress.
Elbadiansyah. 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. Purwokerto:CV IRDH.
Hasibuan, D. P., & Siregar, O. M. (2022). The Effect Of Stressors (Sources Of Work Stress) And Work Motivation On Work Performance At The BRI Unit Of Padangmatinggi Padangsidimpuan. JOURNAL OF HUMANITIES, SOCIAL SCIENCES AND BUSINESS (JHSSB), 2(1), 182-198.
Juwita dan Khalimah. 2021. Konsep Dasar Membangun Loyalitas Karyawan Jilid II. Malang: CV. Literasi Nusantara Abadi.
Pangabean, Sesylia Natali, Dirbawanto, Nana Dyki, Siregar, Onan Marakali. 2022. The Effect Of Work Motivation, Work Environment, And Compensation On Employee Performance At Bank Btn Medan Branch Office. Journal Of Humanities, Social Sciences And Business. Vol. 2. No. 1. Universitas Sumatera Utara.
Sabrina, R. 2021. Manajemen Sumber Daya Manusia. Medan:UmsuPress.
Tsauri, Sofyan. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jember:STAIN Jember Pres
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.