Evaluasi Pengalaman Pengguna (UX) pada Aplikasi BYOND by BSI

Authors

  • Azka Azkia Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran
  • Dika Jatnika Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Padjadjaran

DOI:

https://doi.org/10.32493/drb.v8i1.47421

Keywords:

BYOND by BSI, Bank Syariah Indonesia, User Experience, UX, User Experience Questionnaire, UEQ

Abstract

Bank Syariah Indonesia (BSI) merilis aplikasi mobile banking pada tahun 2021 seperti bank besar lainnya di Indonesia. Pada tahun 2024, BSI merilis aplikasi BYOND by BSI sebagai penerus dari aplikasi sebelumnya yaitu BSI Mobile. Namun, berdasarkan ulasan dari App Store dan Google Play Store, banyak pengguna merasa kualitas sistem aplikasi tidak efisien, membingungkan, dan proses transaksi berjalan dengan lambat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kualitas User Experience (UX) aplikasi BYOND by BSI menggunakan User Experience Questionnaire (UEQ). Hasil analisis data dari 102 responden di wilayah Jabodetabek menunjukkan nilai evaluasi positif pada 6 aspek dan kemudian dikategorikan dalam 3 kelompok dimensi. Berdasarkan hasil benchmark, variabel novelty dinilai good dan sudah sesuai standar yang diharapkan oleh responden. Sedangkan, variabel stimulation mendapatkan nilai above average, dan disusul dengan keempat variabel lainnya yang dinilai below average.

References

Bank Syariah Indonesia. (2023). Sejarah dan Perkembangan Bank Syariah di Indonesia. Bank Syariah Indonesia. Retrieved from https://www.bankbsi.co.id/news-update/edukasi/sejarah-dan-perkembangan-bank-syariah-di-indonesia

Bank Syariah Indonesia. (2025). Dua Bulan Diluncurkan, BYOND by BSI Sudah Capai 3 Juta User Aktif. Retrieved from https://www.bankbsi.co.id/news-update/berita/dua-bulan-diluncurkan-byond-by-bsi-sudah-capai-3-juta-user-aktif

Darsanto, & Maulidani, M. K. (2023). Analisis User Experience Aplikasi Regsosek Pada Badan Pusat Statistik Indramayu Menggunakan Metode User Experience Questionnaire. Jurnal NuansInformatika, 17(2), 1-9. a

Dianita, I. S., Irawan, H., & Mulya, A. D. S. (2021). Peran Bank Syariah Indonesia Dalam Pembangunan Ekonomi Nasional. Asy-Syarikah Jurnal Lembaga Keuangan, Ekonomi Dan Bisnis Islam, 3(2), 147–158.

Ghozali, I. (2021). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 26. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Muhaemin, M. N. A. (2020). Mengukur User Experience Sistem Informasi Akademik. Infotech Journal, 6(1), 7-10.

Richas, F., & Kamal, I. (2024). Comparison Analysis of User Experience on m-BCA and BRImo Mobile Banking Applications Using The User Experience Questionnaire (UEQ) Method. International Journal of Management and Business Economics (IJMEBE, 2(3), 47–51.

Sari, A., & Nikmah. (2024). Pengaruh Penggunaan Mobile Banking BRI Terhadap Continuance Intention pada Generasi Z. COSTING:Journal of Economic, Business and Accounting, 7(3), 4738–4748.

Schrepp, M. (2023). User Experience Questionnaire Handbook. Retrieved from www.ueq- online.org

Sulistyo, B., Suwarman, F., Javad, N. I., Kurniasih, F., & Sugangga, F. (2024). Sharing Vision IT Business Outlook 2024. Retrieved from https://sharingvision.com/get-sharing-vision-it-business-outlook-2023/

Downloads

Published

2025-02-25

How to Cite

Azkia, A., & Jatnika, D. (2025). Evaluasi Pengalaman Pengguna (UX) pada Aplikasi BYOND by BSI. Jurnal Disrupsi Bisnis, 8(1), 61–66. https://doi.org/10.32493/drb.v8i1.47421

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.