Mitigasi Risiko Kredit di Perbankan Indonesia: Analisis Restrukturisasi Kredit, Ukuran Bank dan GCG Terhadap NPL
DOI:
https://doi.org/10.32493/drb.v8i2.47970Keywords:
Restrukturisasi Kredit; Ukuran Bank; GCGl; NPLAbstract
Penelitian ini untuk mempelajari bagaimana ukuran bank , GCG dan restrukturisasi kredit berdampak pada tingkat kredit bermasalah (NPL atau Non-Performing Loans). Studi ini dilakukan dengan metode kuantitatif yang menggunakan model regresi linear berganda. Data ini dikumpulkan dari laporan keuangan bank konvensional terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama 2019-2023. Dalam penelitian ini, NPL adalah variabel dependen. Variabel independen adalah restrukturisasi kredit dan Ukuran Bank, dan GCG. Menggunakan alat Jamovi V.2.3.28 untuk mengolah data. Hasil menunjukkan bahwa restrukturisasi kredit berpengaruh positif dan signifikan terhadap NPL yang menunjukkan bahwa semakin tinggi tingkat restrukturisasi kredit, semakin besar kemungkinan NPL meningkat.GCG berpengaruh negatif terhadap NPL dan Ukuran Bank berpengaruh negatif terhadap NPL Implikasi: Penelitian ini memiliki pengaruh pada cara regulator, manajemen bank, dan investor memahami strategi untuk mengurangi risiko kredit. Hasil ini menunjukkan bahwa penerapan GCG yang baik penting untuk mengurangi NPL dan memperkuat efisiensi proses restrukturisasi kredit. Selain itu, bank yang lebih besar cenderung mempunyai manajemen risiko yang lebih baik dalam mengelola NPL.
References
Almada, S. E. R., Muslih, M., & Inawati, W. A. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Corporate Governance, Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2020. E-Proceeding of Management, 9(4).
Andrianto. (2020). Manajemen Kredit, Teori dan Konsep Bagi Bank Umum (1st ed.). CV Penerbit Qiara Media.
D’Amato, A., & Falivena, C. (2020). Corporate social responsibility and firm value: Do firm size and age matter? Empirical evidence from European listed companies. Corporate Social Responsibility and Environmental Management, 27(2), 909–924. https://doi.org/10.1002/csr.1855
Dewi, R. U., & Muslih, M. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Ukuran Dewan Komisaris, Dan Umur Perusahaan Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) (Studi Empiris pada Perusahaan Ritel yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia periode 2013-2016). Kajian Akuntansi, 19(2).
Disemadi, H. S., & Shaleh, A. I. (2020). Banking credit restructuring policy on the impact of COVID-19 spread in indonesia. Jurnal Inovasi Ekonomi, 05, 63–70.
Farhan Asyhadi. (2020). Analisis Dampak Restrukturisasi Kredit Terhadap Pembiayaan (Leasing) Pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019. Justisi Jurnal Ilmu Hukum, 5(1), 43–53. https://doi.org/10.36805/jjih.v5i1.1269
Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of the firm: Managerial behavior, agency costs and ownership structure. Journal of Financial Economics, 3(4), 305–360. https://doi.org/10.1016/0304-405X(76)90026-X
Kholiq, A., & Rahmawati, R. (2020). Dampak Implementasi Restrukturisasi Pembiayaan terhadap Likuiditas Bank Syariah pada Situasi Pandemi Covid-19. El-Barka: Journal of Islamic Economics and Business, 3(2), 282–316. https://doi.org/10.21154/elbarka.v3i2.2472
Mappadang, A., Indrabudiman, A., & Melansinaga. (2019). Corporate Governance, Tax Avoidance and Accrual-Based Earnings Management on Firm Value: an Interactive Effect in Indonesia’s Perspective. Opcion, Año 35,.
Mappadang, A., Wijaya, A. M., & Mappadang, L. J. (2021). Financial performance, company size on the timeliness of financial reporting. Annals of Management and Organization Research, 2(4), 225–235. https://doi.org/10.35912/amor.v2i4.975
Mara, U. L., & Munandar, A. (2024). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Bank, Dan Non-Performing Loan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Variabel Mediasi. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION : Economic, Accounting, Management and Business, 7(1), 148–163. https://doi.org/10.37481/sjr.v7i1.791
Mayliza, R., & Sagugurat, M. F. A. (2022). Analisis Restrukturisasi Hutang Dan Sistem Pemberian Kredit Terhadap KIinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2020. Jurnal Economina, 1(4). https://doi.org/10.55681/economina.v1i4.177
Millenio, A. Y. (2022). Pengaruh Corporate Governance, Diversifikasi Kredit, dan Ukuran Bank Terhadap Risiko Kredit Pada Perusahaan Perbankan Yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia. Universitas Islam Indonesia, Yogjakarta.
Nugroho, S. P., & Trinugroho, I. (2023). Restrukturisasi Pembiayaan Nasabah Terdampak Covid-19 Terhadap Kinerja Dan Risiko Pembiayaan Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (Bprs). Nisbah: Jurnal Perbankan Syariah, 9(1).
Pronosokodewo, B. G., Adhivinna, V. V., & Adyaksana, R. I. (2022). Kontribusi GCG Dalam Meminimalisasi Risiko Profil Dan Meningkatkan Kinerja Keuangan Bank Umum. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan.
Rachmadi, F., & Suyono, E. (2021a). The Credit Restructuring Phenomenon 0f The MSMEs And Its Effect On Banking Financial Performance During The Pandemic 0f Covid-19. AGREGAT: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 5(1).
Seto, A., Susanto, D., Miftahorrozi, M., Simanjorang, T. M., Moridu, I., & Posumah, N. H. (2022). Credit Restructuring During the Covid-19 Pandemic : Is it Consistent with Predictions ? Enrichment: Journal of Management.
Tryana, A. L. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance (Gcg) Dan Ukuran Bank Terhadap Non Performing Financing (Npf) Pada Perbankan Syariah Di Indonesia. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Indonesia. https://doi.org/10.37673/jebi.v4i2.446
Valdiansyah, R. H., & Murwaningsari, E. (2022). Earnings quality determinants in pre-corona crisis: another insight from bank core capital categories. Asian Journal of Accounting Research, 7(3), 279–294. https://doi.org/10.1108/AJAR-08-2021-0134
Widyastuti, S., & Mariani, C. (2023a). Restrukturisasi Kredit dan Kecukupan Modal: Apakah Mempengaruhi Likuiditas? E-Jurnal Akuntansi, 33(6), 1462. https://doi.org/10.24843/EJA.2023.v33.i06.p03
Widyastuti, S., & Mariani, C. (2023b). Restrukturisasi Kredit dan Kecukupan Modal: Apakah Mempengaruhi Likuiditas? E-Jurnal Akuntansi, 33(6), 1462. https://doi.org/10.24843/EJA.2023.v33.i06.p03
Wulandari, B., Khetrin, K., & Seviyani, K. (2021). Pengaruh Loan To Deposit Ratio (LDR), Biaya Operasional, Pendapatan Operasional (BOPO), Kurs, Capital Adequacy Ratio, Ukuran Bank Dan Inflasi Terhadap Non Performing Loan (NPL) Di Perusahaan Perbankan Terdaftar Di BEI. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 5(1), 45–52. https://doi.org/10.31539/costing.v5i1.2236
Wulandari, C. (2024). Analisis Tingkat Kesehatan Bank Umum Konvensional di ASEAN dengan Metode RGEC Pasca Pandemi Covid-19. Universitas Budi Luhur.
Yudha, N. T. K., & Ariyanto, D. (2022). Umur dan Ukuran Perusahaan Memoderasi Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan. E-Jurnal Akuntansi, 32(3), 593. https://doi.org/10.24843/EJA.2022.v32.i03.p03
Zalukhu, L. A., & Swandari, F. (2023). Effect of Credit Restructuring During the Covid-19 Pandemic on Financial Performance with Expected Credit Loss as an Intervening Variable. Jurnal Office: Jurnal Pemikiran Ilmiah Dan Pendidikan Administrasi Perkantoran, 9, 57–68.
Zoriton, Z., Husaini, H., Husaini, H., & Usman, D. (2021). Pengaruh Mekanisme Corporate Governance (GCG) Terhadap Non Performing Loan (NPL) Pada Bank Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. JURNAL FAIRNESS, 11(1), 84–105. https://doi.org/10.33369/fairness.v11i1.18446
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Andi Neneng Sugi Hartati, Diana Puspitasari, Amir Indrabudiman

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.