Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Wahana Express Area Jakarta Selatan
DOI:
https://doi.org/10.32493/arastirma.v4i1.36029Keywords:
Motivasi, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan.Abstract
Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan di PT Wahana Express area Jakarta Selatan.
Metode. Metode penelitian yang dilakukan adalah metode penelitian kuantitatif asosiatif, dimana metode pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner. Populasi penelitian ini adalah karyawan yang bekerja di perusahaan tersebut yang berjumlah 105 karyawan. Penarikan sampel dilakukan dengan metode sampling jenuh. Pengolahan data menggunakan perangkat lunak SPSS versi 26, dengan analisis deskriptif dan pengujian hipotesis analisis regresi linier berganda.
Hasil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) secara parsial motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, (2) Disiplin kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dan (3) Motivasi dan disiplin kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.
Implikasi. Temuan ini dapat menjadi masukan bagi kebijakan dan praktik yang bertujuan untuk meningkatkan kinerja karyawan pada PT Wahana Express Area Jakarta Selatan.
References
Aprianti, V., & Solihin, D. (2023). Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Gelatik Supra Tangerang Selatan. Prosiding Seminar Nasional Manajemen. 2(2).
Arisanti, K. D., dkk. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Pegadaian (Persero) Cabang Nganjuk. Jurnal JIMEK – E-ISSN : 2621-2374. Vol. 2, No.1.
Azar, & Shafighi. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta:Graha Ilmu.
Bagaskara, B. I. (2018). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.Cen Kurir Indonesia. Departemen Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro, Vol.7 No.2, Hal.1- 11 ISSN(Online):2337-3792.
Ekhsan, M. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Unisma Bekasi. Jurnal Ekonomi dan Kewirausahaan Vo.13 No.1 Hal. 10-11, ISSN 1978-2586 EISSN 25974823
Ghofur, M. A., Syairudin, B., & Anshori, M. Y. (2017). Pengaruh Motivasi Intrinsik dan Ekstrinsik Terhadap Kinerja Karyawan Divisi Network Operations PT XYZ Surabaya. Business and Finance Journal, 2(1), 45–60. https://doi.org/10.33086/bfj.v2i1.465.
Kurniawan, P. (2018). Pengaruh Motivasi dan Disiplin kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan pada PT.Daya Perkasa. Jurnal Mandiri : Ilmu Pengetahuan, Seni, Dan Teknologi Vol.2 No.2 Hal.315 - 330.
Marliani. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixes Methods). Bandung: Alfabeta.
Mawar Sari, M., dkk. (2018). Pengaruh Motivasi dan Disiplin kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Kecamatan Magelang. Jurnal Mahasiswa Administrasi Negara (JMAN), Vol. 02 No. 02.
Radiman, Said, M. R. (2019). Pengaruh Motivasi, Pengawasan dan Kepemimpinan Terhadap Disiplin Kerja Pegawai Pada Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Aceh Tamiang. Jurnal Ilmiah Magister Manajemen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Medan, Vol 2, No.1 Hal.117-128, ISSN 2623-2634.
Saputra, T. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Pada Hotel Permai Pekanbaru. Universitas Lancang Kuning, Pekanbaru, Riau, Indonesia. Jurnal Benefita Vol.4 No.2 Hal.316-325.
Sipatu, L. (2013). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap Rsud Undata Palu. e-Jurnal Katalogis, Vol.1. No.1. Hal. 147-158, ISSN: 2302-2019.
Sutrisno. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan 8. Jakarta: Prenadamedia Group.
Tannady, H. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru di SMAN 8 Bekasi. Jurnal SENSASI, ISBN: 978-602-52720-2-8 Hal: 121 – 124.
Waoma, S. W., & Ferdinand. (2021). Pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Camat Somambawa Kabupaten Nias Selatan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan, Vol. 4, No. 2, Hal. 203-212.
Zulkarnaen, W., & Herlina, R. (2018). Pengaruh Kompensasi Langsung dan Kompensasi Tidak Langsung Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Staff Operasional PT Pranata Jaya Abadi Banjaran. Jurnal Ilmiah Manajemen Ekonomi Dan Akuntansi, 2(2), 90–114.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Eko Nurcahyo Nugroho
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).