PENGELOLAAN ARSIP SURAT MASUK BERBASIS ELEKTRONIK PADA BAGIAN BIRO UMUM TATA USAHA KEMENTERIAN DI KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Authors

  • Lisa Novia
  • Rika Rahman

DOI:

https://doi.org/10.32493/skr.v9i2.21922

Abstract

ABSTRAK

 

Pengelolaan arsip surat masuk berbasis elektronik pada bagian Biro Umum Tata Usaha Kementerian di Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.Wawancara, observasi dan riset kepustakaan digunakan dalam laporan ini sebagai metode penulisan Tugas Akhir. Berdasarkan data, ada dua kendala yang dihadapi, yaitu, adanya kesulitan menentukan kode arsip surat dan kurangnya tenaga sumber daya manusia.Dalam proses pengarsipan surat masuk apabila tidak bisa mengetahui kode arsip surat alangkah baiknya jika bertanya terlebih dahulu kepada pegawai arsip yang ada pada bagian Biro Umum Tata Usaha Kementerian di Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, dan  pentingnya sumber daya manusia di mana dalam perusahaan tersebut sangat penting karena dapat memudahkan dalam menyelesaikan pekerjaan, dan juga faktor tenaga kerja manusia merupakan bagian yang cukup vital di dalam pencapaian tujuan organisasi.

 

Kata Kunci: Pengelolaan Arsip, Surat, dan Arsip Elektronik.

 

 

ELECTRONIC-BASED ENTRY ARCHIVES MANAGEMENT AT THE MINISTRY OF BUREAU OF ADMINISTRATION OF GENERAL ADMINISTRATION IN THE MINISTRY OF ENVIRONMENT AND FORESTRY

 

 

ABSTRACT

 

Electronic-based management of incoming mail records in the section of the General Bureau of Administration of the Ministry of Environment and Forestry.Interviews, observations and literature research are used in this report as a method of writing the Final Project. Based on the data, there are two obstacles faced, namely, the difficulty of determining the code of the letter archive and the lack of human resources. In the process of filing incoming letters if you cannot find out the code of the letter archive, it would be nice to ask the archive employees in the general bureau of administration of the Ministry at the Ministry of Environment and Forestry in advance, the importance of human resources where in the company is very important because it can facilitate in completing work, and also the human labor factor is a fairly vital part in achieving organizational goals.

 

Keywords: Management of Archives, Letters, and Electronic Archives

Downloads

Published

2022-07-04

How to Cite

Novia, L., & Rahman, R. (2022). PENGELOLAAN ARSIP SURAT MASUK BERBASIS ELEKTRONIK PADA BAGIAN BIRO UMUM TATA USAHA KEMENTERIAN DI KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN. Jurnal Sekretari Universitas Pamulang, 9(2), 119–124. https://doi.org/10.32493/skr.v9i2.21922

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.