Pengaruh Good Corporate Governance, Intellectual Capital Disclosure dan Kualitas Audit Terhadap Kinerja Keuangan (Studi pada Perusahaan Sektor Perbankan Syariah yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019- 2021)

Authors

  • Afnivia Damayanti Universitas Stikubank, Semarang, Indonesia
  • Jacobus Widiatmoko Universitas Stikubank, Semarang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32493/JEE.v5i2.27280

Keywords:

Good Corporate Governance, GCG, Tata Kelola Perusahaan, Komisaris Independen, Komite Audit, Intellectual Capital Disclosure, ICD, Kualitas Audit, Kinerja Keuangan

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh good corporate governance antara komiraris independen dan komite audit, intellectual capital disclosure, dan juga kualitas audit terdadap kinerja keuangan pada perusahaan sektor perbankan syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2019-2021. Pengukuran yang digunakan untuk menguji kinerja keuangan adalah dengan menggunakan regresi berganda. Sampel diambil menggunakan teknik purposive sampling sehingga diperoleh sebanyak 35 perusahaan.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa komisaris independen intellectual capital disclosure, dan kualitas audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Sedangkan komite audit berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kinerja keuangan

Downloads

Published

2023-01-08

How to Cite

Damayanti, A., & Widiatmoko, J. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance, Intellectual Capital Disclosure dan Kualitas Audit Terhadap Kinerja Keuangan (Studi pada Perusahaan Sektor Perbankan Syariah yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019- 2021). Jurnal Ekonomi Efektif, 5(2), 213–217. https://doi.org/10.32493/JEE.v5i2.27280

Issue

Section

Jurnal Ekonomi Efektif