Implementasi Tata Tertib Sekolah dengan Hasil Belajar Peserta Didik

Authors

  • Ayu Nurdiana Universitas Pamulang
  • Setiawati Setiawati Universitas Pamulang

Keywords:

Kata-kata kunci, Implementasi, Tata Tertib, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara empiris mengenai hubungan pelaksanaan tata tertib sekolah dengan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran pendidikan kewarganergaraan. Hipotesis yang diajukan adalah “ terdapat hubungan yang signifikan antara tata tertib sekolah dengan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran PKn kelas VII di MTs Al – Mursyidiyyahâ€. Subjek dalam penelitian ini dilakukan pada siswa kelas ( VII ) Tujuh, di MTs Al- Mursyidiyyah Pada semester genap tahun ajaran 2020/2021. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 83 peserta didik. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif korelasi, teknik pengumpulan data dengan menyebar angket dan dokumen nilai UTS. Sebelum diberikan ke responden instrument terlebih dahulu di uji validitas dan relibilitasnya. Selanjutnya, data dianalisis terlebih dahulu dilakukan uji pra syarat untuk mengetahui normalitas data dengan menggunakan Ms. Excel Chi Kuadrat, sedangkan uji linieritas menggunakan SPSS 25. Hasil uji normalitas data variabel X dengan X²hitung 5,5211877 < dari X²tabel 104,13873, sedangkan hasil uji normalitas variabel Y X²hitung 6,2164173 < X²tabel. 104,13873 sehingga data berdistribusi normal. Uji lineritas nilai sig ( 0,950 ) > 0,05 artinya terdapat hubungan yang linier. Uji hipotesis menggunakan uji korelasi product moment hal ini  ) hal ini menunjukan tidak adaya  hubungan signifikan antara tata tertib seolah dengan hasil belajar peserta didik hal tersebut dapat dilihat dari , ( nilai Sig. 0,098 > p- value = 0,05, sedangkan rhitung  0,183 dan nilai rtabel 0,216 hal ini menunjukan kekuatan hubunganya yakni berada pada katagorie sangat lemah. Selanjutnya yakni Uji Thitung , nilai thitung yakni 1,678 < dari ttabel 1,989 artinya Ho diterima dan Ha ditolak. Kontribusi implementasi tata tertib sekolah terhadap hasil belajar peserta didik yakni sebesar 3,3 % sedangkan sisanya 96,7% dipengaruhi oleh faktor lain di luar variabel X.

References

Aditya Wisnu Kurniawan,2018. Budaya tertib siswa disekolah. Jawa Barat : CV Jejak.

Arikunto Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta.

Asrini,A. 2019 “ Pengaruh kedisiplinan terhadap prestasi belajar di SMKN 9 Bulukumbaâ€. Disertasi. Makassar : Universitas Negeri Makassar

Bahri Syaiful Djamarah. 2018. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru.Surabaya : Usaha Nasional.

Chumda,N. 2017. “ Pengaruh Pemahaman Tata Tertib Sekolah Terhadap Perilaku Berbusana Muslimah Siswa Di SMKN 1 Kendalâ€. Disertasi. : UIN Walisongo

Damsar, 2011. Pengantar Sosiologi Pendidikan, Jakarta : Kencana penada Media Group

diakses pada tanggal 28 – 01-2021 pukul 14 : 20

Faizah, Nurul. 2019. “ Pembentukan Karakter Siswa Melalui Disiplin Tata Tertib Sekolah Di SMA Negeri 2 Klatenâ€. In Prosiding Seminar Nasional : Kebijakan dan Pengembangan di Era Revolusi Industri ( Vol 4 ).

Fawaid Moh. Mansyur. 2017. Impelementasi Tata tertib sekolah dalam meningkatkan karakter kedisiplinan siswa. Jurnal Civic Hukum Vol.2. No 1)

Firdianti Arinda. 2018. Implementasi manajemen berbasis sekolah dalam meningkatkan prestasi belajar. Lampung:CV.GREE PUBLISHING.

Habsari Sri, 2005. Bimbingan dan Konseling SMA;untuk kelas x, Jakarta: Grasindo.

Hakim. Thursan. 2008. Belajar Secara Efektif. Jakarta : Puspa Swara,

Hamalik Oemar, 2007. Dasar – Dasar Pengembangan Kurikulum, Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Hamalik Oemar. 2009. Psikologi Belajar dan Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensido.

Harnita, S., Hasyim,A., dan Nurmalisa, Y. 2017. “Hubungan Pelaksanaan Tata Tertib Sekolah Dengan Perilaku Peserta Didik.â€. Jurnal Budaya Demokrasi,5(4)

Lakeisha Zaiful Moh. Rosyid, Mustajab., dan Aminol Rosid Abdullah, 2019. Pretasi Belajar, Malang : CV. Literasi Nusantara Abadi.

Musfah Jejen, 2017. Manajemen Pendidikan. Jakarta: KENCANA.

Nuryadi, Dewi Tutut astuti, Sri Endang Utami, M.Budiantara. Dasar- Dasar Statistik Penelitian. Yogjakarta : Sibuku Media 2017.

Malaysia. Mediterranean Journal of Social Sciences. https://doi.org/10.5901/mjss.2014.v5n22p167

Downloads

Published

2023-03-30

How to Cite

Nurdiana, A., & Setiawati, S. (2023). Implementasi Tata Tertib Sekolah dengan Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Mahasiswa Karakter Bangsa, 3(1), 1–13. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/JMKB/article/view/29380