Efektivitas Iklan Diet Kantong Plastik Melalui Metode ARM

Authors

  • Lina Lina Universitas Katolik Musi Charitas

DOI:

https://doi.org/10.32493/drb.v6i1.28008

Keywords:

ARM (Advertising Response Modelling), Efektivitas Iklan Diet Kantong Plastik

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis efektivitas iklan diet kantong plastik dengan pendekatan Advertising Response Modelling (ARM). Jenis penelitian berupa penelitian survei. Teknik pengumpulan data adalah survei dengan membagikan kuesioner yang dikembangkan dari penelitian terdahulu. Populasi adalah  para pembeli yang telah melihat iklan diet kantong plastik. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan jumlah responden 138 orang. Analisis regresi digunakan untuk menguji pengaruh antara sikap terhadap iklan dan sikap terhadap isi pesan, pada niat berdiet kantong plastik. Hasil penelitian menunjukkan besarnya pengaruh Sikap terhadap iklan, Sikap terhadap isi pesan pada niat berdiet kantong plastik sebesar 73,6% sedangkan 26,4% variabel niat berdiet kantong plastik dipengaruhi oleh variabel lain di luar penelitian ini. Dalam penelitian ini juga menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan sikap antara pria dan wanita dalam berdiet kantong plastik.

References

Adiwijaya, M. 2014. Peran pemerintah, industry ritel, dan masyarakat dalam membatas penggunaan kantong plastik sebagai salah satu upaya pelestarian lingkungan. Jurnal kesehatan. universitas Kristen Petra, Jawa timur.

Ghozali, Imam, 2013, Analisis Multivariate dengan Program SPSS, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Irena, M, 2012. Bahaya Plastik bagi Lingkungan dan Kehidupan diakses dari http://mustantiirena.blogspot.com/Bahaya Plastik bagi Lingkungan dan Kehidupan pada tanggal 02 September 2014.

Jambeck, A., John. S., dan Mardjo, a. (2015) Trust and Risk in Purchase Intention through Online Social Network: A Focus Group Study of Facebook in Thailand, Journal of Economics, Business and Management Vol. 1, No. 4, pp. 314-318, 2013

Kotler, P. dan Keller, K.L.. 2012. Marketing Management, Edisi 14. Prentice Hall. Global Edition.

Kasali, Rhenald, 2016, Manajemen Periklanan:Konsep dan Aplikasinya di Indonesia, Pustaka Grafiti, Jakarta.

Lina, 2021, Pengaruh Sikap Iklan PSBB terhadap Niat untuk Melakukan Social Distancing Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Keuangan dan Bisnis. Vol 19. No. 2., Hal 205-229.

Mehta, Abhilasha, 1994, “How Advertising Response Modeling (ARM) Can Increase Ad Effectiveness,†Journal of Advertising Research., May/June.

Shimp, Terence A., 2013, Periklanan Promosi: Komunikasi Pemasaran Terpadu. Jilid 2, Edisi kelima, Jakarta, Erlangga.

Schifman, Leon & Kanuk Leslie Lazar ,2016, Perilaku Konsumen. Edisi Ketujuh. Jakarta :PT. Indeks Gramedia Group.

Sidi, I Dewa Putu Kusuma, 2020, Efektivitasiklan layanan masyarakat LPG 3 Kg PT.Pertamina ( Persero) di Televisi versi 3kilo isinya 3x lebihnya, Universitas Pembangunan Nasionalâ€Veteran†Jakarta.

Sudiantoro, Aryo, 2020, Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Efektifitas Iklan Layanan Masyarakat Bank Indonesia Versi Ingat 3d dan Pengaruhnya Terhadap Sikap Khalayak di Kota Semarang, Universitas Dipenogoro Semarang.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung. Alfabeta

Wijaya (2019) Internet Marketing for Beginners. PT Elex Media Komputindo. Jakarta.

Yustia, 2013. Penggunaan kantong plastik dan dampaknya terhadap lingkungan. http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/530/jbptunikompp-gdl-yustianove-26473-4-unikom_y-2.pdf. pada tanggal 03 September 2014.

Downloads

Published

2023-02-01

How to Cite

Lina, L. (2023). Efektivitas Iklan Diet Kantong Plastik Melalui Metode ARM. Jurnal Disrupsi Bisnis, 6(1), 107–118. https://doi.org/10.32493/drb.v6i1.28008

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.