Pengaruh Kepemimpinan dan Insentif Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Serta Implikasinya pada Turnover Intention (Studi Kasus Pada PT. Daido Sp, Indonesia)
DOI:
https://doi.org/10.32493/JEE.v5i2.27919Keywords:
Kepemimpinan, Insentif, Turnover Intention, Kepuasan KerjaAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan, insentif terhadap kepuasan karyawan dan implikasinya pada turnover karyawan. Penelitian ini dilaksanakan di PT Daido Sp Indonesia, karena dapat dilihat dari perkembangan suatu perusahaan pada umumnya dipengaruhi oleh kepemimpinan yang diterapkan dalam setiap perusahaan. Pentingnya peranan tenaga para karyawan dalam organisasi yang dapat dimanfaatkan seefektif mungkin. Untuk itu, diperlukan cara-cara untuk menggerakkan mereka agar mau bekerja dan menggunakan skill atau keahlian secara maksimal. Seorang pemimpin harus memberikan kepuasan kerja kepada setiap karyawannya dan menciptakan kondisi sosial yang menguntungkan bagi setiap karyawannya. Jenis penelitian ini adalah menggunakan jenis penelitian kuantitatif, populasi semua karyawan PT. Daido Sp, Indonesia dan sampel yaitu 81 sampel karyawan. Teknik pengeolahan data SEM menggunakan aplikasi Lisrel 8.8. Hasil peneltian menunjukan bahwa kepemimpinan secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja, kepemimpinan tidak berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap turnover, sedangkan insentif tidak berpengaruh secara signifikan, baik terhadap kepuasan kerja maupun turnover. Kepuasan kerja juga tidak berpengaruh secara signifikan dan positif terhadap turnover intention. Secara simultan variabel kepemimpinan dan insentif berpengaruh terhadap kepuasan dengan nilai 2,69 dan R² 0.33, serta variabel kepuasan, kepemimpinan dan insentif berpengaruh secara simultan terhadap turnover dengan nilai 2.82 dan R² 0.75. Dengan begitu sebaiknya pimpinan PT. Daido Sp, Indonesia perlu sangat memperhatikan faktor-faktor kepemimpinan agar mengurangi tingkat Turnover Intention dan dapat meningkatkan rasa kepuasan kerja yang lebih baik dari sebelumnyaReferences
(Robbins, S. P. (2019). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Eri Susan 1. Jurnal Manajemen Pendidikan, 9(2), 952–962.Robbins, 2019)Adamy, M. (2016). Upcycling: From old to new. Kunststoffe International, 106(12), 16–21.
Anggraito, S. C., & Amboningtyas, D. (2018). Pengaruh Insentif Financial, Insentif Non Financial Dan Human Resources Tools Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Dengan Implikasinya Terhadap Turnover Intention Kerja Pada Pt. Inhutan Kabupaten Demak. Journal Of Management, 1–11.
Anugrah, Y. H., & Nurseto, S. (n.d.). THE INFLUENCE OF LEADERSHIP AND WORK ENVIRONMENT AGAINST JOB. 1–8.
Bhastary Dwipayani, M. (2020). Pengaruh Etika Kerja dan Stres Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 160–170.
Dotulong, L., Sepang, J., & Sambiran, B. (2015). Pengaruh Kepemimpinan Dan Insentif Finansial Terhadap Motivasi Kerja Karyawan Pada Pt. Adira Finance Manado. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 3(3), 1050–1058.
Gusroni, I. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Dan Kepuasan Kerja Terhadap Turnover Intention Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Nki. Perspektif, 1(1), 78–88. https://doi.org/10.53947/perspekt.v1i1.58
Iskandar, S., Marhanah, S., & Kusumah, A. G. (2015). Syarief Iskandar, Sri Marhanah, dan AH. Galih Kusumah: Pengaruh kepemimpinan terhadap. Jurnal Manajemen Resort Dan Leisure, 12(2), 45–56.
L, N. (2017). Lingkungan kerja. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Lina, D. (2014). Analisis Pengaruh Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Sistem Reward Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 14, 77–97.
No Title. (2018). 1(10), 101–112.
Robbins, S. P. (2019). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Eri Susan 1. Jurnal Manajemen Pendidikan, 9(2), 952–962.Robbins, S. P. (2019). MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Eri Susan 1. Jurnal Manajemen Pendidikan, 9(2), 952–962.
Rohimah, S. (2018). Jurnal Ekobis Dewantara Vol. 1 No. 10 Oktober 2018. Jurnal Ekobis Dewantara, Vol.1(No.10), pp 1-12.
Setiyanto, A. I., & Selvi, N. H. (2018). Pengaruh kepuasan kerja dan komitmen organisasi terhadap turnover intention (pada perusahaan manufaktur di kawasan industri anbil kota Batam). Jurnal Akuntansi, Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 1(1), 9–25.
Sudirman, A., Efendi, E., & Harini, S. (2020). Kontribusi harga dan kepercayaan konsumen untuk membentuk kepuasan pengguna transportasi berbasis aplikasi. Journal of Business and Banking, 9(2), 323. https://doi.org/10.14414/jbb.v9i2.2078
Sunarsi, D. (2020). Peran Kepala Desa dalam Percepatan Pembangunan: Tinjauan Gaya Kepemimpinan.
Sumarsid. (2022). Analisa Insentif Finansial Dan Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Di PT BINA SAN PRIMA. 12(2), 1–12.
Yilmaz. (2018). PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP LOYALITAS KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. ASELI DAGADU DJOKDJA. مجلة اسيوط للدراسات البيئة, العدد الØا(3), 1–13.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
Penulis memiliki hak cipta artikel dan menyerahkan kepada jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah di bawah persyaratan Atribusi 4.0 Internasional (CC BY 4.0) yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).