Pemanfaatan Google Meet Sebagai Sarana Negosiasi dan Komunikasi Bagi Para Pelaku UMKM Dimasa Pandemi Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.32493/jmab.v2i2.19566Keywords:
Google Meet, Komunikasi, Negosiasi, Sarana, UMKMAbstract
Pandemi Covid-19 berdampak negatif pada sektor UMKM yang menyebabkan para pelakunya harus menyesuaikan antara lain dengan menurunkan produksi barang/jasa, mengurangi jumlah/jam kerja karyawan serta jumlah saluran penjualan/pemasaran. Permasalahan ini tidak dapat dibiarkan terlalu lama tanpa solusi karena akan berpengaruh pada perekonomian usaha khususnya perseorangan dan perekonomian di Indonesia pada umumnya. Permasalahan yang timbul dalam memilih metode yang tepat untuk dipakai dalam proses rapat di tengah pandemi ini menjadi suatu masalah yang dialami para pelaku UMKM. Dengan begitu penggunaan Google Meet merupakan salah satu fitur dari Google yang bisa dimanfaatkan untuk Meeting Online untuk mencegah penyebaran virus Covid-19. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui dampak pandemi Covid-19 bagi para pelaku UMKM, Efektivitas dan manfaat Google Meet bagi para pelaku UMKM di masa pandemi sekarang. Metode yang dipakai dalam penelitian kali ini menggunakan penelitian kualitatif dengan pengumpulan data dilakukan secara online dengan menggunakan angket atau kuesioner yang disebarkan secara luas ke masyarakat khususnya para pelaku UMKM. Hasil dari penelitian menjelaskan bahwa sebagian besar para pelaku UMKM terdampak dengan adanya pandemi Covid-19, beberapa dari mereka menggunakan aplikasi Google Meet tetapi banyak juga yang tidak pernah menggunakan karena kurangnya teknologi keterampilan.
References
Anindita, H. (2021, Januari 27). jojonomic. Retrieved from https://www.jojonomic. com /blog/sarana-dan-prasarana/: https://www.jojonomic.com/blog/sarana-dan-prasarana/
Azqiara. (2020, Agustus 14). idpengertian.net. Retrieved Februari 22, 2022, from https://www.idpengertian.net/pengertian-sarana-dan-prasarana/:
Dian, A. R. (2020, Oktober 14). dianisa.com. Retrieved Februari 22, 2022, from https://dianisa.com/pengertian-google-meet/: https://dianisa.com/pengertian-google-meet/
Dr. dr. A.J. Djohan, M. (2021). Negosiasi dan Komunikasi. In M. Dr. dr. A.J. Djohan, Negosiasi dan Komunikasi (p. 136). Malang, Jawa Timur, Indonesia: Media Nusa Creative. Retrieved Maret 4, 2022, from https://www.google.co.id/books/ edition/Negosiasi_Dan_Komunikasi/ BnRMEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1
Kurniawan, A. (2022, Januari 14). gurupendidikan.co.id. Retrieved Januari 22, 22, from https://www.guru pendidikan.co.id/pengertian-negosiasi/:
Larasati, N. H. (2020, Juli 20). diadona.id. Retrieved Februari 22, 2022, from https://www.diadona.id/career/pengertian-umkm-menurut-para-ahli-dan-undang-undang-yang-harus-dipahami-sebagai-pebisnis-200710y.html
Lestari, A. P. (2021, Oktober 19). Media Indonesia. Retrieved from https: //mediaindonesia.com/humaniora/441010/apa-sih-yang-dimaksud-dengan-komunikasi:
Mitchael. (2020, January 16). workamerica.co. Retrieved Februari 22, 2022, from https://workamerica.co/pengertian-komunikasi/: https://workamerica. co/pengertian-komunikasi/
Mulachela, H. (2021, Agustus 25). katadata.co.id. Retrieved Februari 22, 2022, from https://katadata.co.id/ amp/sortatobing/finansial/6125bb463f83b/umkm-adalah-ciri-peran-dan-faktor-perkembangannya:
Mulachela, H. (2021, agustus 25). UMKM. Retrieved maret 4, 2022, from katadata.co.id: katadata.co.id/ sortatobing/finansial/6125bb463f83b/umkm-adalah-ciri-peran-dan-faktor-perkembangannya
Mulachela, H. (2022, Januari 12). katadata.co.id. Retrieved from https://katadata.co.id/safrezi/berita/61de8d9d4a987/komunikasi-adalah-definisi-unsur-dan-tujuannya
Rahma, I. (2021, Februari 16). fimela.com. Retrieved Februari 22, 2022, from https://www.fimela.com/lifestyle/read/4484503/ketahui-pengertian-negosiasi-lengkap-beserta-tahapan-dan-manfaatnya
Rahma, I. (2021, Februari 16). fimela.com. Retrieved Februari 22, 2022, from https://www.fimela.com/lifestyle/read/4484503/ketahui-pengertian-negosiasi-lengkap-beserta-tahapan-dan-manfaatnya:
Thabroni, G. (2021, Februari 07). serupa.id. Retrieved from https://serupa.id/metode-penelitian-kualitatif/: https://serupa.id/metode-penelitian-kualitatif/
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.