Identifikasi Kedisiplinan dan Pengalaman Kerja: Bagaimana Dampaknya Terhadap Kinerja Pegawai
DOI:
https://doi.org/10.32493/drb.v5i1.16996Keywords:
Discipline, Work Experience, Teacher PerformanceAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi nilai kedisiplinan dan pengalaman kerja serta untuk mengetahui dampaknya terhadap kinerja guru. Pendekatan rancangan penelitian menggunakan metode campuran (mixed methods research design) dengan desain the exploratory sequential. Sampel dalam penelitian ini sama dengan jumlah yang ada pada populasi sebanyak 38 orang guru dengan menggunakan teknik sampling total atau sensus. Sumber data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh melalui tahap identifikasi dimulai dengan melakukan observasi dan wawancara kemudian memberikan angket penelitian guna mendapatkan data kuantitatif. Metode analisis secara kuantitaitf digunakan model analisis regresi linear berganda dan analisis koefisien determinasi (R2). Hasil identifikasi menujukkan bahwa penegakkan nilai kedisiplinan secara pasti telah dilakukan secara preventif dan pendekatan korektif dan adanya pengalaman kerja dapat meningkatkan pemahaman akan tugas dan tanggung jawabnya yang harus dilaksanakan para guru secara maksimal. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kedisiplinan dan pengalaman kerja secara serempak berdampak positif terhadap perubahan kinerja guru pada SMK Plus Al Farhan Sukabumi. Temuan menunjukkan bahwa dibandingkan dengan pengalaman kerja, kedisiplinan memiliki peranan lebih besar dalam memberikan dampak terhadap perubahan baik buruknya kinerja guru.
Kata Kunci: Kedisiplinan; Pengalaman Kerja; Kinerja Guru
References
Bryman, A. (2006). Integrating quantitative and qualitative research: how is it done? Qualitative Research, 6(1), 97–113. https://doi.org/10.1177/1468794106058877
Creswell, J. W. (2014). Research Design: Qualitative, Quantitative and Mixed Methods Approach (Fourth Edi). SAGE Publication Inc.
Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2017). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches. Sage publications. http://www.drbrambedkarcollege.ac.in/sites/default/files/research-design-ceil.pdf
Handoko, T. H. (2014). Manajemen Personalia dan Manajemen Sumber Daya Manusia. BPFE. Yogyakarta.
Mangkunegara, A. A. A. P. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Prawirosentono, S. (1999). Kebijakan Kinerja Karyawan. Yogyakarta: BPFE.
Puspita, D., & Widodo, S. (2020). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Persada Arkana Buana, Jakarta. Jurnal Inovatif Mahasiswa Manajemen, 1(1), 31–41. https://jom.universitassuryadarma.ac.id/index.php/jimen/article/viewFile/3/3
Ratnasih, P. (2019). Pengaruh pengalaman kerja dan kepuasan kerja terhadap kinerja guru di podok pesantren. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management and Business, 2(3), 291–300. https://ojspustek.org/index.php/SJR/article/view/78
Restiani, K. Y., Bagia, I. W., & Telagawathi, N. L. W. S. (2017). Pengaruh Pengalaman Kerja, Disiplin Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Indonesia, 8(2). https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMI/article/view/12375
Robbins, S. P., & Timothy, A. J. (2016). Perilaku Organisasi, Edisi 16 (16th ed.). Salemba Empat. Jakarta.
Sedarmayanti. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Refika Aditama.
Sinambela, L. P. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. In PT.Bumi Aksara.
Sudika, I. W., Dantes, N., & Natajaya, N. (2018). Hubungan Sikap Profesional Guru, Disiplin Kerja, Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Guru di SMA Negeri 1 Mengwi. Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia, 9(1), 44–54. https://ejournal-pasca.undiksha.ac.id/index.php/jurnal_ap/article/viewFile/2735/1304
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. CV. Alfabeta. Bandung.
Susilo, D., & Putranto, T. D. (2018). Indonesian Youth on Social Media: Study on Content Analysis. SSHR, 1–15. https://doi.org/10.2991/sshr-17.2018.15
Sutrisno, E. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia. Kencana. Jakarta.
Wariati, N., & Sugiati, T. (2016). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Kabupaten Barito Timur. JWM (Jurnal Wawasan Manajemen), 3(3), 217–228. https://ecampus.pelitabangsa.ac.id/pb/AmbilLampiran?ref=25329&jurusan=&jenis=Item&usingId=false&download=false&clazz=ais.database.model.file.LampiranLain
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Penulis yang menerbitkan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis memiliki hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang secara simultan dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution License yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat masuk ke dalam pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas karya awalnya publikasi dalam jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan ( Lihat The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.