Mencermati Gaya Hidup Dosen Program Studi Sarjana Akuntansi dan Persepsi Kepuasaan Terhadap E-commerce Dampak dari Wabah Pandemik Covid-19

Authors

  • Mawardi Nurullah

Keywords:

Gaya hidup, E-commerce, Pandemik

Abstract

ABSTRAK

 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gaya hidup Dosen khususnya Program Studi Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang akibat adanya e-commerce dan menganalisis faktor-faktor yang melatarbelakangi dosen melakukan pembelian melalui e-commerce. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. menyajikan dunia sosial, sudut pandangnya di dunia, dari segi konsep, perilaku, persepsi, dan permasalahan tentang manusia yang diteliti. Sumber data penelitian ini adalah informan yang berasal dari Dosen Program Studi S1 ​​Akuntansi Universitas Pamulang yang menggunakan layanan e-commerce. Sedangkan sumber informasi pendukung diperoleh dari informasi beberapa rekan pendidik dan rekan sejawat dari sesama pengguna layanan e-commerce. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Dan untuk menguji keabsahan data dilakukan dengan teknik triangulasi sumber. Analisis data menggunakan model Robert C. Bogdan dan Sari Knopp Biklen dengan cara mempersempit fokus penelitian yang kemudian dianalisis dengan cara membandingkan konsep-konsep yang telah ada pada penelitian-penelitian sebelumnya. Sasaran keluaran yang ingin dicapai adalah terbentuknya unit usaha di perguruan tinggi yang berbasis pada produk intelektual dosen dan publikasi di media massa (cetak/elektronik).

Kata kunci: Gaya hidup, E-commerce, Pandemik

References

DAFTAR PUSTAKA

L, D, Farida. (2016). Pengukuran User Experience Dengan Pendekatan Usability: Studi Kasus. Website Pariwisata Di Asia Tenggara: EMNASTEKNOMEDIA ONLINE, 4(1), 1–3.

T, Suryani. 2013. Perilaku Konsumen di Era Internet. Yogyakarta: Graha Ilmu. Kominfo.go.id. (2017). Diakses pada tanggal 16 Juli jam 08.15 WIB.

N, Setiadi. 2005. Perilaku Konsumen. Jakarta: Prenada Media.

M, E, Fitria. (2015). Dampak E-commerce di Instagram dalam Perubahan Gaya Hidup Konsumtif Perempuan Shopaholic di Samarinda: J. Ilmu Sos. dan Ilmu Polit, 3(1), 125– 126.

M, Siska. (2016) Perilaku Sosial: Jual-Beli Online di Komunitas Mahasiswi Tinjauan Teori Pertukaran Sosial (Social Exchange Theory) oleh George Homans: J. Univ. Tanjungpura Pontianak, 3(4), 5–7.

A, Kara. (2016) Pengaruh Promosi Penjualan Pakaian E-commerce Elevenia di Bbm Grup terhadap Minat Beli Mahasiswi: J. Ilmu Sos. dan Polit. Univ. Tribuwana Tunggadewi Malang, 5(1), 7–48.

A, Praja.D. & Damayantie. (2011) Potret Gaya Hidup Hedonisme di Kalangan Mahasiswa, Studi pada Mahasiswa Sosiologi Fisip Universitas Lampung : Jurnal Sosiologi Universitas Lampung, 1(3),192–193.

R, Anugrahati, S. & Dwi. (2014) Gaya Hidup Shopaholic sebagai Bentuk Perilaku Konsumtif pada Kalangan Mahasiswa : Universitas Negeri Yogyakarta.

Wahyuni dkk. (2016) Gaya Hidup Remaja Kelas Menengah Kota Pekalongan: J. Educ. Soc. Stud, 5(1), 1–7.

N, R, Diana. (2016) Gaya Hidup Konsumtif Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum Unesa Akibat Adanya E-commerce Jilbab: J. Ilmu Sos. dan Huk., 2(4), 691–692.

B, Tamam. (2013) Peningkatan Ecoliteracy siswa sebagai Green Consumer melalui Pemanfaatan Kemasan Produk Konsumsi dalam Pembelajaran IPS: J. Pendidik. Ilmu Sos, vol. 24(2), 227– 238.

G, & G, Ritzer. Kencana Prenada Media Group. (2008). Teori Sosiologi Modern : Kencana Prenada Media Group.

Y, M, Sari. (2014) Pembinaan Toleransi dan Peduli Sosial dalam Upaya Memantapkan Watak Kewarganegaraan (civic disposition) siswa: J. Pendidik. Ilmu Sos, 23(1), 73-82.

S, Asyafiq. (2019) Strategi Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi Di Era Global Berbasis Pendidikan Ekonomi Kewarganegaraan: J. Pendidik. Ilmu Sos, 28(1), 18–30.

Y, A, Tabrani, P., Himawijaya, & Piliang. (2006). Kreativitas & humanitas: sebuah studi tentang peranan kreativitas dalam perikehidupan manusia: Jalasutra.

N, Martono. PT Raja Grafindo Persada. (2011). Sosiologi Perubahan Sosial. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Emzir. (2010). Raja Grafindo Persada. Metodologi Penelitian Kualitatif, Analisis Data: Raja Grafindo Persada.

Sumarwan, Ujang. (2011). Ghalia Indonesia. Perilaku Konsumen Teori dan Penerapannya dalam Pemaasaran. Bogor: Ghalia Indonesia.

Damsar. (2002). Raja Grafindo Persada. Sosiologi Ekonomi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Plummer, R. (1983). Academic Press. Life Span Development Psychology: Personality and Socialization. New York: Academic Press.

Kotler, Philip, & Armstrong, Gary. (2012). Erlangga. Prinsip-prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Mandey, Silvya L. (2009). Pengaruh Faktor Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Jurnal, 6(1).

Nugraheni, P. N. A. (2003). Perbedaan Kecenderungan Gaya Hidup Hedonis Pada Remaja Ditinjau dari Lokasi Tempat Tinggal. Surakarta: Fakultas Psikologi UMS.

Munir, Fuady. (2002). Pengantar Hukum Bisnis, Menata Bisnis Modern di Era Global, Bandung: PT. Citra Aditya.

O, W, Purbo & A, A, Wahyudi. (2001). Mengenal E-commerce. Jakarta: PT Elek Media Komputindo.

A, H, Barkatullah & T, Prasetyo. (2005). Bisnis E-commerce (Studi Sistem Keamanan dan Hukum Indonesia): Yogyakarta, Pustaka Pelajar.

Downloads

Published

2025-06-30

How to Cite

Mawardi Nurullah. (2025). Mencermati Gaya Hidup Dosen Program Studi Sarjana Akuntansi dan Persepsi Kepuasaan Terhadap E-commerce Dampak dari Wabah Pandemik Covid-19. Jurnal Sekretari Universitas Pamulang, 12(2), 183–201. Retrieved from https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/Sekretaris/article/view/51061

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.