Peran Influencer Marketing dan Trust terhadap Repurchase Intention Produk Skin Care Bening’s

Authors

  • Krismanto Erick Tobush Naibaho Universitas HKBP Nommensen

DOI:

https://doi.org/10.32493/JEE.v6i3.42144

Keywords:

Influencer, Trust, Purchase Intention

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh influencer marketing dan trust terhadap repurchase intention pada produk skin care Bening’s. Bening’s menghadirkan produk skin care untuk perawatan wajah. Penjualan produk Bening’s dilakukan dengan memanfaatkan kepopuleran para influencer. Penelitian ini menggunakan variabel independen yaitu influencer marketing dan trust. Variabel dependennya adalah repurchase intention. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Bening’s di Kota Medan yang pernah melakukan pembelian minimal dua kali. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa influencer marketing berpengaruh negatif dan tidak signifikan  terhadap  repurchase intention pada  produk  skin care Bening’s sedangkan trust berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention pada produk skin care Bening’s di Kota Medan.

References

Ardianto, K., Nuriska, F. P., & Nirawati, L. (2020). Pengaruh Kepercayaan Dan Ulasan Produk Terhadap Minat Beli Ulang Emina Pada Official Store Shopee Di Kota Surabaya. Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara, 2(2), 62. https://doi.org/10.31599/jmu.v2i2.759

Carissa, T., & Aruman, A. E. (2019). Pengaruh Sales Promotion dan Influencer Marketing terhadap Minat Membeli dalam Mobile Legends. Lontar: Jurnal Ilmu Komunikasi, 7(2), 45–55.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (8th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Glucksman, M. (2017). The Rise of Social Media Influencer Marketing on Lifestyle Branding : A Case Study of Lucie Fink I . Introduction II . Literature Review. Elon Journal of Undergraduate Research in Communications, 8(2), 77–87.

Hatta, H., & Adrenanus, R. (2019). Pengaruh Influencer, Membership Program, dan Instagram Ads Terhadap Minat Pembelian Ulang Customer Brand Coach. (Studi Kasus Coach, Plaza Senayan ). Management, and Industry (JEMI), 2(2), 79–89.

Kotler, K. (2017). Philip Kotler, Manajemen Pemasaran Edisi 13 Jilid 1. intro ( PDFDrive ).pdf (p. 6).

Kotler, P., & Armstrong, G. (2016). Philip Kotler Gary Armstrong, Prinsif-prinsif Pemasaran edisi 12 jilid 1. intro ( PDFDrive ). In Prinsip-Prinsip Pemasaran.

Musnaini, A. D. A. M. W. (2021). UMKM Digital Era New Normal. In Gastronomía ecuatoriana y turismo local. (Vol. 1, Issue 69).

Prathama, F., & Sahetapy, L. (2019). Pengaruh Kemudahan Penggunaan Aplikasi Dan Kepercayaan Konsumen Terhadap Minat Beli Ulang Konsumen E-Commerce Lazada. Agora, Jurnal Manajemen Bisnis, 7(1).

Prayogi, S., & Santosa, A. (2019). The Influence of Product Quality, Prices and Promotions on Interest in Buying Sri Sulastri’s Batik. E-Jurnal Apresiasi Ekonomi, 07(1), 9–17.

Preacher, K. J., Zyphur, M. J., & Zhang, Z. (2010). A general multilevel SEM framework for assessing multilevel mediation. Psychological Methods, 15(3), 209–233. https://doi.org/10.1037/a0020141

Purnama sari, W., & Irena, L. (2019). Komunikasi Kontemporer dan Masyarakat - Wulan Purnama Sari dan Lydia Irena (Ed.) - Google Buku. In PT Gramedia Pustaka Utama. h

Rabbani, D. B., Muliyati, Hadawiah, Sukrin, & Santoso, M. H. (2022). Komunikasi pemasaran. In Jakarta: Erlangga (Issue 45).

Siregar, D., Sianipar, G. J. M., Simanjuntak, J., & Naibaho, K. E. . (2023). The Influence Of Electronic Word Of Mouth (E-Wom), Tourism Attraction, And Tourism Facilities On The Interest In Return Visit Of Tourists Of Parparean White Sand Beach, Porsea District. Jurnal Penelitian Ekonomi Dan Akuntansi, 8(3), 608–622. https://doi.org/10.1007/s12599-013-0306-0

Stevani, N., & Junaidi, A. (2021). Pengaruh Influencer terhadap Minat Beli Produk Fashion Wanita pada Instagram. Prologia, 5(1), 198. https://doi.org/10.24912/pr.v5i1.10121

Sudha, M., & Sheena, K. (2017). Consumer Decision Process: Impact of Influencers in the Fashion Industry. SCMS Journal of Indian Management, 93(3), 14–29.

Sugiono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta.

Tri Hariyanti, N., & Wirapraja, A. (2018). Pengaruh Influencer Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Digital Era Moderen. Jurnal Manajemen Dan Inovasi (MANOVA), 1(2), 14–23. https://doi.org/10.15642/manova.v1i2.350

Wibowo, T. (2018). Pengaruh Consumer Trust dan Expectation Terhadap Online Repurchase Intention Melalui Customer Satisfaction Pada Situs Jual Beli Online Bukalapak di Kota Yogyakarta. Jurnal Ekobis Dewantara, 1(3), 23–32.

Downloads

Published

2024-07-18

How to Cite

Naibaho, K. E. T. (2024). Peran Influencer Marketing dan Trust terhadap Repurchase Intention Produk Skin Care Bening’s. Jurnal Ekonomi Efektif, 6(3), 586–596. https://doi.org/10.32493/JEE.v6i3.42144