Peran dan Tugas Staf Administrasi Dalam Membuat Laporan Produksi Harian di PT Winner Sumbiri Knitting Factory Tangerang

Authors

  • Harjoyo Universitas Pamulang
  • Edi Junaedi Universitas Pamulang
  • Yessy Grasseylla Universitas Pamulang

DOI:

https://doi.org/10.32493/sekretarisskr.v12i1.47314

Keywords:

Peran, tugas, staf, administrasi, laporan, produksi

Abstract

Penelitian ini tentang peran dan tugas staf administrasi dalam membuat laporan produksi harian di PT Winner Sumbiri Knitting Factory Tangerang. Tujuan dari penelitian ini  adalah untuk mengetahui peran dan tugas staf administrasi di PT Winner Sumbiri Knitting Factory Tangerang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi dan riset kepustakaan. Berdasarkan data, ada tiga kendala yang dihadapi staf administrasi, yaitu kurangnya ketelitian dalam menghitung counter awal dan counter akhir pada laporan produksi harian, fasilitas yang digunakan penulis masih manual dalam pembuatan laporan produksi harian, dan kurangnya komunikasi pada saat serah terima antar shift yang membuat kesalahpahaman sering terjadi. Penulis menyarankan bahwa staf administrasi harus meningkatkan kinerjanya dan PT Winner Sumbiri Knitting Factory Tangerang menyediakan fasilitas yang lebih memadai contonhnya komputer agar staf administrasi dapat mengerjakan pekerjaannya dengan baik dan cepat dan waktu yang digunakan menjadi lebih efektif.

References

Abdullah, Ma’ruf. 2014. Manajemen Dan Evaluasi Kinerja Karyawan. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Annie Rufeidah dkk. 2021. Peran Staf Administrasi Dalam Mengelola Data Project Tower Telekomunikasi di Kantor Pusat PT Bach Multi Global Jakarta. Jurnal Sekretari Universitas Pamulang. Vol.1/No.2/April 2022. https://openjournal.unpam.ac.id/index.php/PSU/article/view/18689

Apiaty, Kamaluddin. 2017. Administrasi Bisnis. Makassar: CV Sah Media.

Damiyana, Damdam dan Dina Meiliana Sari. 2020. Tugas dan tanggung jawab Staff Front Office pada Rumah Sakit Mekasari. Jurnal Lentera Bisnis Vol.9/ No.1/ Mei 2020 12-24.https://doi.org/10.34127/jrlab.v9il.334

Istianto Budhi Rahardja, Srinita Panjaitan, Yudi Dermawan. 2021. Daily Report Process and Production. Jurnal Citra Widya Edukasi Vol.13/No.3/Desember 2021. https://journal.poltekcwe.ac.id/index.php/jurnal_citrawidyaedukasi.

Manullang, M. 2015. Dasar-Dasar Manajemen. Yogyakarta: UGM

Moleong, L.J. (2016). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Morissan. (2017). Manajemen Public Relations: Strategi Menjadi Humas Profesional. Jakarta: Prenada Media Group.

Rahman, Mariati. 2017. Ilmu Administrasi (Vol. 1:7). Makassar: Sah Media.

Saraswati,Rika. 2015, Hukum Perlindungan Anak di Indonesia, PT Citra Aditya Bakti, Bandung.

Sugiyono. (2018) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: CV Alfabeta.

Sumiati, E. (2015). Model Pemberdayaan Masyarakat dalam Mempertahankan Kearifan Lokal Universitas Pendidikan Indonesia. 61-74. Retrieved from repository.upi.edu.

Suryabrata, S. (2014). Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Tegar, Nanang. 2019. Manajemen SDM dan Karyawan Strategi Pengelolaan SDM dan Karyawan dengan Penedekatan Teoritis dan Praktis.Yogyakarta: Quadrant.

Tindangen, Megi. Daisy S.M. Engka, dan Patric C. Wauran. 2020. Peran Perempuan dalam Meningkatkan Ekonomi Keluarga. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Vol.20/No.03/ 12Oktober 2020. 17-28

Downloads

Published

2025-01-31

How to Cite

Harjoyo, Edi Junaedi, & Yessy Grasseylla. (2025). Peran dan Tugas Staf Administrasi Dalam Membuat Laporan Produksi Harian di PT Winner Sumbiri Knitting Factory Tangerang. Jurnal Sekretari Universitas Pamulang, 12(1), 46–56. https://doi.org/10.32493/sekretarisskr.v12i1.47314

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.