Pengaruh Stres Kerja Dan Konflik Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pada PT. Sinarartha Bali Money Changer Kabupaten Badung

Authors

  • Ary Wira Andika Universitas Mahasaraswati Denpasar
  • Ni Putu Irmayanti Universitas Mahasaraswati Denpasar

DOI:

https://doi.org/10.32493/JJSDM.v4i3.10457

Keywords:

Stres Kerja, Konflik Kerja, Dan Kepuasan Kerja Karyawan

Abstract

Tujuan  penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial stres kerja dan konflik kerja terhadap kepuasan kerja pada PT. Sinarartha Bali Money Changer. Metode penelitian ini yaitu dengan cara observasi,wawancara, dan kuisioner. Kuisioner diberikan kepada 35 orang responden, alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda, analisis korelasi berganda, analisis determinasi, F-test dan t-test. Hasil analisis diperoleh analisis regresi linier berganda Y=42,221 - 0,276X1 - 0,484X2. Ini menunjukkan bahwa pola pengaruh stres kerja, konflik kerja terhadap kepuasan kerja adalah negatif. Artinya apabila stres kerja dan konflik kerja meningkat maka kepuasan kerja karyawan karyawan pada PT. Sinarartha Bali Money Changer akan menurun. Hasil analisis korelasi R sebesar 0,847, yang berarti terdapat hubungan yang sangat kuat antara stres kerja dan konflik kerja dengan kepuasan kerja karyawan. Hasil analisis determinasi diperoleh koefisien determinasi sebesar 71,7%,  ini berarti pengaruh stress kerja dan kepuasan kerja terhadap kepuasan kerja PT. Sinarartha Bali Money Changer sebesar 71,7% sedangkan sisanya sebesar 28,3 % dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian ini.4) Dari hasil analisis F test diperoleh nilai signifikasi F\= hitung 0,000 < 0,05, ini berarti bahwa stres kerja dan kepuasan kerja berpengaruh signifikan secara simultan terhadap kepuasan kerja karyawan. 5) Hasil uji t-test stres kerja diperoleh nilai signifikan sebesar 0,005 < 0,05, maka dapat disimpulkan bahawa stres kerja berpengaruh negatif dan  signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan. Demikian juga konflik kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT. Sinarartha Bali Money Changer.

References

Afrizal, Poundra Rizky dkk.(2014).Pengaruh Konflik Kerja Dan Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja.Studi Pada Karyawan PT. TASPEN (PERSERO) Cabang Malang. Jurnal Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang.Vol. 8 No. 1.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: RinekaCipta.

Azhar, Ahmad.(2017). Pengaruh Konflik Kerja dan Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Kabupaten Enrengkang.Skripsi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

Cooper dalam Jacinta F. (2002). Stres Kerja. Team e-psikologi.com. Retrivied from http://www.baliusada.com/content/view/333/2/, diakses 2 Mei 2015.

Devi, Ni Komang Sri. (2018). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. BPR Tridarma Putri Semarapura Klungkung. Skripsi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Mahasaraswati Denpasar.

Dewi, Ni Putu Enika Lestari, dan I Gusti Salit Ketut Netra.(2015). Pengaruh Stres Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Matahari Bungalow Restaurant And SPA Legian Kuta-Bali. E-Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana. Vol. 4, No. 7, 1933-1948 ISSN: 2302-8912.

Elfianto.(2017). Pengaruh Stres Kerja dan Kualitas Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Polisi Polresta Padang. Studi Kasus Polisi Berpangkat Bintara. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Unitas Padang. Volume 8, Nomor 3.

Ghozali, Imam. (2012). Aplikasianalisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. Yogyakarta: Universitas Diponogoro.

Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Han, Che dan I Gusti Salit Ketut. (2013). Pengaruh Konflik Terhadap Stres Kerja Dan Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.

Handoko, T. H. (2001). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Edisi 2.Cetakan kelimabelas. Yogyakarta: BPFE.

Handoko, T. Hani. (2000). “ Manajemen Sumber Daya Manusiaâ€. Yogyakarta: BPFE.

Kombong, Agustina. (2015). Pengaruh Lingkungan Kerja,Dan Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako. Jurnal Program Studi Magister Manajemen Pascasarjana Universitas Tadulako. E-Jurnal Katalogis, Volume 3 Nomor 10.Hlm 137-14.

Luthans, dalam Triton PB. (2009). Manajemen dalam Persepektif Partnershif dan Kolektivitas. Yogyakarta : Oryza

Mangkunegara, A.A.P. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Cetakan kesembilan. Bandung: PT. Remaja Rodaskarya Offset.

Martoyo, S. (2000). Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi 4. BPFE, Yogyakarta

Minarsih, Maria Magdalena. 2009. Konflik Kerja, Stres Kerja dan Cara Mengatasinya. Jurnal Fakultas Ekonomi Universitas Pandanaran Semarang.

Muhamad Agus Rakhman, Masjaya, Sugandi. (2013). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasan Kerja Pegawai pada Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Timur. Journal Administrative Reform, 1(1):316-327.

Mulyadi dan Rivai. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: cetakan Kesembilan.

Nurjaya, N., Sunarsi, D., Effendy, A. A., Teriyan, A., & Gunartin, G. (2021). Pengaruh Etos Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Kehutanan Dan Perkebunan Kota Bogor. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(2), 172-184.

Poniasih,Ni Luh Gede dan A.A.Sagung Kartika Dewi.(2015). Pengaruh Motivasi Kerja, Komunikasi Dan Stres Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana.Vol. 4, No. 6,1560-1573

Rahim, M. A. (2011). Managing conflict in organizations (3rd ed.). Westport: Greenwood Publishing Group, Inc.

Rivai, V. dan E.J. Sagala. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan: Dari Teori ke Praktik. Edisi 2. Jakarta: Rajawali Pers.

Robbins SP, dan Judge. (2016). Prilaku Organisasi Buku 2,

Jakarta : Salemba Empat.Hal 429.

Robbins, Stephen P. dan Timothy A. Judge. (2008). Perilaku Organisasi Edisi ke-12, Jakarta: Salemba Empat.

Rose, Vasse Joy. (2010). Journal of Applined Management and Entrepreneurship : Monetary Motivation, Performance and Job Satisfaction.

Sankul Edy. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Kencana.

Santiari, Ni Wayan. (2018). Pengaruh Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Sinar Sosro KP. Tabanan Di Desa Werdi Bhuana. Skripsi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomika dan Humaniora Universitas Dhyana Pura Badung.

Sekaran, Uma. (2011). Metode Penelitian Untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Septriani, Ni kadek Sri.(2016). Pengaruh Budaya Organisasi dan Konflik Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Sari Permata Niaga Kerobokan Kuta Badung. Skripsi Program Studi Manajemen Universitas Mahasaraswati Denpasar.

Sinambela. (2016). Reformasi Pelayanan Publik . Jakarta; Bumi Aksara.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, Nana S. (2010). Metode Penelitian Pendidikan. Cetakan ke-4. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Sunyoto, Danang dan Burhanudin. (2011). Prilaku Organisasi. Yogyakarta : CAPS.Edy Sankul, 2011, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta : Kencana.

Umar, Husein. (2009). Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Winardi. (2004). Manajemen Perilaku Organisasi. Jakarta: Pustaka Binaman Pressindo.

Wirawan, Nata. (2002). Cara Mudah Memahami Statistik 2, Edisi Kedua, KerarasEmas, Denpasar.

Downloads

Published

2021-04-30

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.