Analisis Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Volume Penjualan pada Warung Kopi “AA”
Keywords:
Strategi Pemasaran, Penjualan; Segmenting; Targetin; Positioning; Bauran Pemasaran; Analisis SWOTAbstract
Warung Kopi AA merupakan salah satu bentuk bisnis tradisional yang berperan penting dalam memenuhi kebutuhan pangan masyarakat. Dalam konteks persaingan yang semakin ketat, Warung Kopi AA perlu melakukan analisis strategi pemasaran yang efektif untuk meningkatkan penjualan dan mempertahankan ruang pasar mereka. Objek dalam penelitian ini adalah Warung Kopi AA. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana strategi pemasaran pada warung kopi dalam meningkatkan penjualan melalui segmenting, targeting, and positioning (STP) dan marketing mix. Fokus masalah dalam penelitian ini terkait kendala yang dihadapi, penerapan dan perkembangan volume penjualan dengan strategi pemasaran. Jenis penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Sumber data yang digunakan berupa data primer dari wawancara, serta data sekunder berupa dokumen, jurnal dan sebagainya. Alat analisis yang digunakan yaitu SWOT analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemasaran efektif dalam meningkatkan volume penjualan dan melalui SWOT analysis dapat diketahui adanya pilihan strategi untuk meningkatkan penjualan.
References
Effendy, A. A. (2019, Februari 21). Analisis Bauran Pemasaran Dalam Meningkatkan Volume Penjualan Azka Toys Pamulang Tangerang Selatan. Open Journal System UNPAM (Universitas Pamulang).
Gitosudarmo, I. (2014). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: BPFE YOGYAKARTA.
Hakim, A. A. (2023). Strateegi Pemasaran Untuk Meningkatkan Volume Penjualan Pada Kedai Kopi Siliwangi Juanda 8 Samarinda. Jurnal Administrasi Bisnis FISIPOL UNMUL, Vol 11 No 1.
L. Sinaga. R. Siregar. A. Siregar . (2022). Analisis Strategi Pemasaran Dalam Meninhgkatkan Penjualan Sembako Minyak Goreng Pada Usaha Dagang Jaya karya Siborongborong. Medan: Jurnal Darma Agung.
Manap, A. (2016). Revolusi Manajemen Pemasaran (Pertama ed.). Jakarta: Mitra Wacana Media.
Mustafar, T. F. (2020). Buku Ajar Manajemen Pemasaran (Bauran Pemasaran Sebagai Materi Pokok Manajemen Pemasaran ) (Pertama ed.). Tangerang: Media Sains Indonesia.
Rangkuti, F. (2017). Analisis SWOT (dua puluh ed.). Jakarta: PT Gramedia Pustaka.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif , Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta.
Swastha, B. (2020). Manajemen Penjualan (Ketiga ed.). Yogyakarta: BPFE-YOGYAKARTA.
Tjahjaningsih, Endang dan Soliha. (2015). Manajemen Pemasaran Tinjauan Teoritis Serta Riset Pemasaran. Semarang: Universitas Stikubank Semarang.
Tjiptono, F. (2015). Strategi Pemasaran (Empat ed.). Yogyakarta: Indomedia Pustaka.
Umara, A. D., & Prabowo, B. (2021). Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Volume Penjualan pada Cafe Belly Buddy Ngagel Gubeng Surabaya. Jurnal Disrupsi Bisnis Unpam, Vol 4, No 5.
Ulfa, M. (2020). Implementasi Manajemen Peserta Didik Di Smks Al-Huda Jati Agung Lampung
Selatan (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).
Ariyanto, A., Bangun, R., Indillah, M. R. M., Trenggana, A. F. M., Sholihah, D. R., Ariyanti, M., ... &
Bancin, J. B. B. (2023). Manajemen Pemasaran.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.